Soun Jodoh Baik


Bahan
  • Kentang   2 buah  - Soun   1 bungkus  - Pete   1 ons
  • Cabai merah  2 Buah
  • Seledri   1 batang
  • Air matang   200 ml
  • Minyak sayur  3 sdm
Bumbu
  • Garam   ½ sdt
  • Kecap asin   1 sdt
  • Kecap manis  3 sdm
  • Kaldu jamur   ½ sdt
Cara pembuatan
  • Siapkan wajan masukkan minyak untuk menumis pete, hingga setengah layu dan masukkan seledri, aduk rata.
  • Ceplokkan telur ayam , aduk hingga hancur
  • Masukkan kentang yang telah digoreng setengah kering, kecap manis,
  • kecap asin, kaldu jamur, aduk rata tambakan air matang sampai mendidih.
  • Terakhir matikan api masukkan soun aduk hingga rata, siap disajikan.
Kita harus bisa bersikap rendah hati, namun jangan sampai meremehkan diri sendiri.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -