Berbagi Kasih di Panti Jompo Khusnul Khotimah
Jurnalis : Lina Lecin (Tzu Chi Pekanbaru), Fotografer : Pricilla (Tzu Chi Pekanbaru)
Kelas Budi Pekerti Tzu Shao (SMP-SMA) Tzu Chi Pekanbaru mengadakan kegiatan kunjungan kasih ke Panti Jompo Khusnul Khotimah Pekanbaru.

Linda (salah satu relawan Tzu Chi Pekanbaru) memberikan briefing kepada para peserta agar mempraktikkan sikap selama berada di panti.

Para penghuni panti yang kesulitan berjalan juga dibantu oleh para Huobanmen untuk menuju aula ruangan di Panti Jompo Khusnul Khotimah.

Selain memotong rambut dan kuku, beberapa Huobanmen juga memijat para penghuni panti sebagai bentuk cinta kasih.
Artikel Terkait
Menghadirkan Kebahagiaan Bagi Opa-Oma di Panti Jompo Khusnul Khotimah Pekanbaru
30 Desember 2024
Berbagi Kasih di Panti Wisma Sahabat Baru
10 Desember 2025Komunitas Relawan Tzu Chi Sinar Mas Multifinance Jakarta melakukan kunjungan kasih ke Panti Jompo Wisma Sahabat Baru yang berlokasi di Duri Kepa, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, pada Minggu, 29 November 2025.
Kunjungan Kasih untuk Oma dan Opa di Panti Jompo Rumah Kasih Lampung
09 September 2025Tzu Chi Lampung mengadakan kegiatan kunjungan kasih di Panti Jompo Rumah Kasih Lampung. Dalam kegiatan ini, relawan Tzu Chi juga memberikan bingkisan untuk oma dan opa.







Sitemap