Berdana Lewat Berbagai Cara
Jurnalis : Triana Putri (He Qi Utara 2), Fotografer : Triana Putri, Sphatika W (He Qi Utara 2)
Linah, relawan Tzu Chi yang juga PIC donor darah sedang menjelaskan tentang celengan bambu dan Buletin Tzu Chi yang memberitakan kegiatan sosial relawan.

Suhartini Pangestu sedang melakukan donor darah karena ingin bersumbangsih dan membantu sesama.

Selain berdana melaui donor darah, Suhartini Pangestu juga berdana melalui celengan bambu.

Dr. Ernita sedang memeriksa seorang calon donor. Selain memeriksa kesehatan, dr. Ernita juga akan memberikan pertanyaan terkait kesehatan calon donor.

Sambil menunggu giliran untuk donor, peserta membaca Buletin Tzu Chi yang dibagikan kepada mereka.
Artikel Terkait
Setetes Darah yang Bermakna
22 Januari 2022Tzu Chi Palembang komunitas Xie Li Tamken Palembang menjalankan program amal dalam kegiatan Donor Darah di Jl. Residen Abdul Rozak, Kec. Ilir Timur II, Palembang pada Minggu, 16 Januari 2022 .
Semangat Hari Pahlawan pada Donor Darah yang Digelar DAAI TV
10 November 2021Memperingati Hari Pahlawan, DAAI TV bekerja sama dengan PMI DKI Jakarta menggelar donor darah yang dikuti oleh para staf Badan Misi di area Tzu Chi Center, PIK pada Rabu, 10 November 2021 dan diikuti oleh 100 peserta.
Setetes Darah Menyambung Kehidupan
02 November 2016Yayasan Buddha Tzu Chi Biak bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia Cabang Biak Numfor mengadakan kegiatan donor darah pada Sabtu 23 Oktober 2016. Bertempat di Kantor Tzu Chi Biak, kegiatan ini digelar untuk menambah stok darah di PMI yang masih kurang karena banyaknya permintaan masyarakat.







Sitemap