Inspirasi Setiap Hari
Jurnalis : Mina, Sukmawati (Tzu Chi Batam), Fotografer : Mieli Chua, Wiyzhien Lim (Tzu Chi Batam)
|
| |
Berbagi Tugas dan Tanggung Jawab Jumlah relawan yang ikut berpartisipasi dalam kegiatan ini sebanyak 22 orang. Jumlah toko yang didatangi oleh relawan Tzu Chi berkisar lebih dari 100 toko dan rumah. Setiap pemilik toko sangat berterima kasih atas sumbangsih dari para relawan Tzu Chi.
Ket : - Relawan Tzu Chi dengan hati-hati menempelkan poster kata perenungan di setiap toko. (kiri). Ketika semua telah dipersiapkan, para relawan mulai berangkat menuju toko dengan barisan yang rapi. Hampir setiap toko mengizinkan relawan untuk menempelkan poster kata perenungan di toko mereka. Bahkan ada beberapa pemilik rumah meminta poster kata perenungan yang lebih kepada relawan Tzu Chi. Menginspirasi Semoga kegiatan seperti ini dapat terus dilanjutkan, sehingga mampu mempererat kesatuan antar sesama. Berharap setiap orang dapat mengucapkan kata-kata yang baik, berpikir dengan niat yang baik, dan melakukan perbuatan baik. (Diterjemahkan oleh Juniati). | ||
Artikel Terkait
Membangun Rasa Kekeluargaan di Komunitas
28 April 2017Relawan komunitas Xie Li 2 mengadakan acara berkumpul bersama yang bertajuk “Family Gathering Xie Li 2 Batam” bertepatan di Hari Raya Isra Miraj yang jatuh pada tanggal 24 April 2017 ini. Gathering diadakan di Nipah Island Resort yang terletak di Jembatan 2 Barelang, Batam.
Suara Kasih: Membantu yang Membutuhkan
08 Oktober 2010 Inilah tugas Bodhisatwa dunia. Bukan hanya di Taiwan, insan Tzu Chi di Melaka, Malaysia pun demikian. Di sana ada sebuah keluarga yang beranggotakan 11 orang. Anak-anaknya masih kecil, ekonomi keluarganya pun sangat sulit. Mereka hanya mengandalkan sang ayah yang bekerja di pelabuhan dengan upah minim, sedangkan sang ibu adalah pedagang kaki lima. Bagaimana keluarga besar ini dapat bertahan hidup?








Sitemap