Inspirasi Setiap Hari
Jurnalis : Mina, Sukmawati (Tzu Chi Batam), Fotografer : Mieli Chua, Wiyzhien Lim (Tzu Chi Batam)
|
| |
Berbagi Tugas dan Tanggung Jawab Jumlah relawan yang ikut berpartisipasi dalam kegiatan ini sebanyak 22 orang. Jumlah toko yang didatangi oleh relawan Tzu Chi berkisar lebih dari 100 toko dan rumah. Setiap pemilik toko sangat berterima kasih atas sumbangsih dari para relawan Tzu Chi.
Ket : - Relawan Tzu Chi dengan hati-hati menempelkan poster kata perenungan di setiap toko. (kiri). Ketika semua telah dipersiapkan, para relawan mulai berangkat menuju toko dengan barisan yang rapi. Hampir setiap toko mengizinkan relawan untuk menempelkan poster kata perenungan di toko mereka. Bahkan ada beberapa pemilik rumah meminta poster kata perenungan yang lebih kepada relawan Tzu Chi. Menginspirasi Semoga kegiatan seperti ini dapat terus dilanjutkan, sehingga mampu mempererat kesatuan antar sesama. Berharap setiap orang dapat mengucapkan kata-kata yang baik, berpikir dengan niat yang baik, dan melakukan perbuatan baik. (Diterjemahkan oleh Juniati). | ||
Artikel Terkait
Suara Kasih : Malam Penuh Kasih
30 Desember 2010 Hari ini tanggal 24 Desember, dan malam ini orang-orang akan merayakan malam Natal. Kita juga senantiasa turut berdoa semoga dunia terbebas dari bencana, semoga masyarakat damai dan harmonis, dan semoga semua orang hidup tenteram.
Penuh Berkah di Jalan Tzu Chi
03 Juni 2015Merapatnya Abun dan Lina dengan kegiatan Tzu Chi ternyata juga menular ke anak-anaknya. Anak pertama mereka, Arya Dharmawira kini juga merupakan anggota Tzu Ching (muda-mudi Tzu Chi) dan anak kedua mereka, Cynthia Sabrina menjadi anggota Tzu Shao.
Dukungan Tzu Chi Palembang kepada Rumah Sakit yang Tangani Pasien Covid-19
03 April 2020Tzu Chi Palembang membagikan 36.000 masker, 1.200 botol air minum kemasan, dan 1.200 biskuit ke sejumlah rumah Sakit dan dinas Kesehatan.








Sitemap