Kebersamaan dalam Melestarikan Lingkungan
Jurnalis : Diana Mulyati (Tzu Chi Medan), Fotografer : Lukman (Tzu Chi Medan)
|
| |
Contoh Baik di Masyarakat Tidak hanya pengurus perumahan, para warga juga mengaku senang dengan adanya kegiatan tersebut. “Kegiatan ini bagus sekali. Dengan mengumpulkan barang-barang daur ulang agar tidak dibuang di sembarang tempat dan merusak lingkungan hidup, semoga lingkungan kita lebih bersih, bebas dari sampah dan pencemaran sampah yang tidak baik untuk kesehatan,” tutur Aisyah (23), warga penghuni Blok C.
Ket :- Sebanyak 70 orang relawan Tzu Chi Medan terlibat aktif dalam kegiatan pemilahan sampah daur ulang di Perumahan Taman Kasuari, Medan. (kiri) Agar pelestarian lingkungan ini bisa berjalan lancar, sosialisasi tentang daur ulang ini harus dilakukan secara berkesinambungan. Tapi semua harus dimulai dari sekarang, tidak ada kata terlambat untuk memulai kebaikan. Banyak hal yang bisa dilakukan dengan tangan kita. Dalam hitungan detik kita bisa merusak bumi ini dan dalam itungan detik pula kita bisa menyelamatkannya. “Sangat enak dan gembira mengikuti kegiatan ini, karena memiliki rasa kebersamaan dan gotong royong yang cukup tinggi. Satu sama lain dapat saling kenal dan lebih dekat,” kata Ratna (27), relawan Tzu Chi yang sudah beberapa kali mengikuti kegiatan ini. Ket : -Dengan bahu-membahu, pekerjaan yang berat pun akan terasa lebih ringan. Dengan menjaga kebersihan lingkungan, berarti kita juga telah menjaga bumi ini dari kerusakan. (kiri)
| ||
Artikel Terkait
Rasa Syukur Tiada Batas
08 Juli 2014 Bakti sosial yang diselenggarakan di Manado merupakan rangkaian acara mulia yang bertujuan untuk menolong sesama. banyak masyarakat Manado yang menjadi penderita katarak dan pterygium. antusiasme pasien untuk sembuh terlihat ketika kegiatan ini dihadiri oleh jumlah penderita yang memadati aula hotel Maleosan, Manado.
Bedah Buku: Memberi Makna pada Kehidupan
19 Oktober 2012 Dalam kesempatan bedah buku kali ini, pada tanggal 3 Oktober 2012, Tzu Chi Bandung menghadirkan Leo Samuel Salim Shixiong, relawan Tzu Chi Medan yang melakukan sharing sekaligus bertindak sebagai pembicara dari pembahasan tema “Kehidupan Bak Berlian”, yang diambil dari buku Lingkaran Keindahan.








Sitemap