Pembagian Paket Cinta Kasih Lebaran 2019

Jurnalis : Tim redaksi, Fotografer : Tim redaksi
Tzu Chi Indonesia membagikan Paket Cinta Kasih Lebaran 2019 di wilayah Jakarta, Tangerang, Serang, Bogor, Bekasi, dan Cianjur. Kegiatan yang dimulai pada pertengahan Mei 2019 ini bertujuan untuk memantu warga yang menjalankan ibadah puasa dan akan menyambut hari Lebaran. Selain itu kegiatan yang rutin diadakan setiap tahun ini sebagai bentuk toleransi beragama.
Arikel: 

Artikel Terkait

Berbagi Kasih di Bulan Ramadan Penuh Berkah

Berbagi Kasih di Bulan Ramadan Penuh Berkah

29 Juni 2016
Tanggal 19 Juni 2016, Relawan Tzu Chi komunitas He qi Timur mengadakan kegiatan buka puasa bersama anak-anak sanggar Pedongkelan.
Terus Menjalin Jodoh Baik di Cilaku

Terus Menjalin Jodoh Baik di Cilaku

24 Agustus 2020

Tzu Chi Indonesia terus membantu warga yang terdampak secara ekonomi akibat wabah Covid-19. Kali ini, paket sembako dibagikan di Desa Cilaku, Tenjo, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Sebanyak 100 paket sembako dibagikan kepada warga di perbatasan Kabupaten Bogor dan Tangerang ini. 

Suara Kasih : Misi Amal dan Kesehatan Tzu Chi

Suara Kasih : Misi Amal dan Kesehatan Tzu Chi

08 Desember 2010
Melihat sejarah Tzu Chi, semua hal terjadi karena adanya jalinan jodoh. Saat melihat dan merasakan penderitaan orang lain, kita pun bertekad untuk menolong mereka. Saya sering berpikir bahwa orang-orang yang menderita yang telah menginspirasi kita untuk berjalan di jalan Bodhisatwa.
Setiap manusia pada dasarnya berhati Bodhisatwa, juga memiliki semangat dan kekuatan yang sama dengan Bodhisatwa.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -