Pembuatan 1.7 Ton eco Enzyme
Jurnalis : Rizki Hermadinata (Tzu Chi Bandung), Fotografer : Rizki Hermadinata (Tzu Chi Bandung)
Pembuatan Eco Enzyme ini sebagai salah satu wujud kepedulian relawan Tzu Chi terhadap lingkungan. Relawan membuat Eco Enzyme bertujuan untuk mengurangi sampah rumah tangga dan pelestarian lingkungan.

Dody Ketua Komunitas Eco Enzyme Bandung menjelaskan mamfaat dari Eco Enzyme kepada relawan dan peserta. Salahsatunya adalah untuk mengurangi sampah rumah tangga.

Ida Ratna Relawan Komite Tzu Chi yang sebelumnya sudah mengenal Eco Enzyme ini sangat merasakan manfaat dari Eco Enzyme sebagai pupuk tanaman di rumah.

Para relawan Tzu Chi tengah membuat Eco Enzyme dari campuran Molase/Gula Merah, Sayuran dan kulit buah dan air dengan perbandingan 1:3:10.

Relawan Tzu Chi berhasil membuat 1.7 ton Eco Enzyme yang akan di panen tiga bulan kemudian.
Artikel Terkait
Praktik Cara Membuat Eco Enzyme
08 September 2023Relawan Tzu Chi di Komunitas Hu Ai Medan Perintis mengajarkan cara membuat eco enzyme di lingkungan warga di Jalan Besar Tembung Medan. Warga sangat antusias membuatnya, apalagi setelah tahu segudang manfaatnya.
Segudang Manfaat Eco Enzyme
31 Oktober 2020Belum tergerak untuk bikin Eco Enzyme di rumah padahal sebenarnya
sayang banget sama lingkungan? Elly
Widjaja, relawan Tzu Chi dari Komunitas He
Qi Barat 2 sudah memanfaatkan Eco
Enzyme untuk banyak keperluan sehari-hari. Jadi dengan Eco Enzyme, ia pun bisa mengurangi penggunaan produk pembersih
berbahan kimia yang merusak lingkungan. ![]()
Sosialisasi Eco Enzyme di Pesantren Alkhairaat
14 Juni 2024Manfaat tentang eco enzyme ditularkan relawan Xie Li Kalimantan Timur (Kaltim) 2 di Pondok Pesantren Alkhairat di Muara Wahau pada Rabu, 29 Mei 2024.







Sitemap