Cinta Kasih untuk Masyarakat Neuheun di Bulan Ramadan
Jurnalis : Ronaldo (Tzu Chi Aceh), Fotografer : Ismanova (Tzu Chi Aceh)
Warga Perumahan Persahabatan Indonesia-Tiongkok dan Perumahan Cinta Kasih Tzu Chi Neuheun menuangkan beras sebagai bentuk partisipasi dalam Program Segenggam Beras untuk membantu orang lain yang membutuhkan.

Beras yang terkumpul akan dikemas dalam karung berukuran 5 kg yang akan diberikan kepada warga yang membutuhkan bantuan.

Antusias warga dan relawan Tzu Chi Aceh di Balai Pos Perumahan Cinta Kasih Tzu Chi Neuheun saat kegiatan pemberian bantuan dan pelaksanaan Program Segenggam Beras.
Artikel Terkait
Menyebarkan Cinta Kasih Kepada Warga Karimun di Fase New Normal
01 Juli 2020Tzu Chi Tanjung Balai Karimun terus bergerak meringankan beban warga Karimun di masa New Normal. Kali ini, Senin 29 Juni 2020, Tzu Chi Karimun menjalin kerjasama dengan Kepolisian Sektor Tebing untuk membagikan 100 karung beras cinta kasih kepada warga di Kecamatan Tebing.
Tzu Chi Bekerja Sama dengan PBNU Salurkan Bantuan 10.000 Kg Beras Bagi Warga Terdampak Pandemi
12 Oktober 2021Tzu Chi Indonesia kembali menyalurkan bantuan beras bagi warga yang terdampak pandemi Covid-19. Bantuan ini diberikan kepada masjid dan musala di bawah naungan PBNU di wilayah Jabodetabek.
Pembagian Kupon dan Beras Imlek di Cilodong Depok
22 Januari 2022Tzu Chi kembali membagikan paket beras kepada umat yang merayakan Imlek, kali ini pembagian beras dilaksanakan di beberapa rumah ibadah di daerah Cilodong Depok.







Sitemap