Indahnya Tolerasi Beragama di Kabupaten Biak Numfor
Jurnalis : Marcopolo AT (Tzu Chi Biak) , Fotografer : Marcopolo AT (Tzu Chi Biak)
Panti Asuhan Pancasila yang berada di Perumnas Sorido Biak menjadi lokasi pertama yang dikunjungi para relawan hari itu.

Kunjungan kasih ini, para relawan Tzu Chi juga bekerja sama dengan Permabuddhi, Wanita Buddhis Indonesia, Hadi Supermarket dan Maju Makmur Group.


Para relawan saat berada di Pondok Pesantren DDI Babusallam.
Artikel Terkait
Belajar Bersyukur dalam Kunjungan Kasih
21 Oktober 2021Relawan Tzu Chi Cabang Sinar Mas Xie Li Downstream Lampung melakukan kunjungan kasih kepada balita yang memiliki gizi kurang baik di Desa Rangai Tri Tunggal, Kec. Katibung, Lampung Selatan.
Memberi Semangat di Rumah Batin
09 Mei 2016Relawan He Qi Barat mengadakan kegiatan Kunjungan Kasih Pasien Kasus (KKPK) dan diajak berkunjung ke Aula Jing Si untuk mengenal lebih dekat Tzu Chi pada tanggal 24 April 2016. Sebanyak 34 para penerima bantuan dan pendamping mengikuti kegiatan ini dengan penuh sukacita.
Memberi Semangat dan Cinta Kasih
09 Oktober 2017Pada 1 Oktober 2017, relawan Tzu Chi Bandung mengunjungi Yayasan Aziziyah di Desa Maruyung, Kecamatan Pacet, Kabupaten Bandung. Selain memberikan pendampingan kepada 26 anak yang mengikuti terapi, relawan juga mengunjungi rumah anak-anak tersebut.







Sitemap