Kebersamaan Tzu Shao Dalam Melestarikan Lingkungan
Jurnalis : Marlina (Tzu Chi Batam), Fotografer : Supardi (Tzu Chi Batam)
Kelas Budi Pekerti Tzu Shao Tzu Chi Batam yang diadakan secara offline untuk pertama kalinya semenjak pandemi bertempat di Posko Daur Ulang Tzu Chi Batam. Para Tzu Shao pun diajak untuk melakukan pelestarian lingkungan dengan memilah barang-barang daur ulang.

Kelas Budi Pekerti Tzu Shao Tzu Chi Batam dimulai dengan penjelaskan singkat bahan-bahan yang dapat didaur ulang oleh Megawati, Relawan Pemerhati Pendidikan Tzu Chi Batam.

Relawan menuangkan botol-botol bekas minuman kemasan untuk kemudiaan dipilah oleh para murid Tzu Shao.

Relawan Tzu Chi Batam menjelaskan pentingnya gotong-royong kepada Tzu Shao agar proses pemilahan dapat dilakukan dengan rapi dan cepat.
Artikel Terkait
Menanamkan Sikap Jujur
28 Agustus 2014Untuk itu, pentingnya pendidikan diajarkan sejak dini baik melalui pendidikan formal maupun non formal. Seperti halnya kelas budi pekerti yang diselenggarakan oleh Yayasan Buddha Tzu Chi Tanjung Balai Karimun, setiap bulan memberikan pelajaran baru tentang budi pekerti baik.
Menutup Kelas, Mempererat Hubungan
15 November 2017Kelas Budi Pekerti Tzu Chi tahun ajaran 2017 telah sampai pada penghujung tahun. Setelah 1 tahun belajar, bermain, dan berinteraksi bersama-sama, kini saatnya mengucapkan salam perpisahan. Acara Penutupan Kelas Budi Pekerti Tahun 2017 ini dilaksanakan di Tzu Chi Center, Pantai Indah Kapuk, pada 5 November 2017.
Belajar Memanfaatkan Waktu
03 April 2018Memasuki minggu keempat di bulan Maret 2018, komunitas He Qi Utara 2 kembali mengadakan kelas budi pekerti Tzu Chi dengan mengusung tema Memanfaatkan Waktu. Para murid diajak untuk belajar menentukan mana saja kegiatan yang seharusnya menjadi prioritas untuk didahulukan.







Sitemap