Lebih Sadar untuk Melakukan Deteksi Dini
Jurnalis : Khusnul Khotimah, Fotografer : Khusnul Khotimah
Caroline Widjanarko, Kepala Sekolah unit Secondary School membuka penyuluhan tentang deteksi dini kanker payudara. Baginya, penyuluhan yang disertai praktik ini sangat bermanfaat baginya dan para guru serta staf di Sekolah Tzu Chi Indonesia.

Dengan media peraga, dr. Martha Roida Manurung menjelaskan dengan lebih detil lagi. Penyuluhan ini menyasar kepada semua perempuan di Indonesia.

Venny Lukito, guru mata pelajaran Biologi di jenjang secondary mendapatkan banyak pengetahuan yang membuatnya bertekad menerapkan pola hidup yang sehat.

Penyuluhan ini merupakan kerja sama YKPI dengan TIMA Indonesia. Misi terkait deteksi dini kanker payudara akan berhasil jika semua perempuan dapat berperan serta mengingat kanker payudara menempati urutan nomor satu dengan kasus terbanyak di Indonesia.
Artikel Terkait
Rumah Sakit Cinta Kasih Mengedukasi Pasien dan Keluarganya
21 Maret 2017Sebagai sarana edukasi bagi masyarakat khususnya untuk pasien dan keluarganya, Rumah Sakit Cinta Kasih Tzu Chi (RSCK) Cengkareng mengadakan penyuluhan kesehatan di lingkungan RSCK. Penyuluhan yang diadakan selama tiga hari, pada 16, 17, dan 20 Maret 2017 tersebut diisi dengan materi mengenai bagaimana cara menjaga diri (kesehatan) di lingkungan rumah sakit.
Imunisasi Kejar dan Penyuluhan Kesehatan bagi Anak
07 September 2023Relawan Tzu Chi di Kutai Barat, Kalimantan Timur mendukung program Imunisasi Kejar bagi 675 siswa dari dua sekolah, yaitu SD Tunas Lestari Sungai Kedang Estate dan SD Tunas Lestari Sungai Perak Estate, Sabtu (02/09/2023).
Menjaga Kesehatan Anak di Posyandu Sentosa
26 Oktober 2023Pemberian Vitamin A dan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) dilakukan relawan dan Dharma Wanita Xie Li Indragiri untuk 58 balita di Posyandu Sentosa Divisi 3 & 4 Bumi Palma Estate PT. Bumipalma Lestaripersada.







Sitemap