Misi Pelestarian Lingkungan: We Are Earth Saviors
Jurnalis : Rizki Hermadinata (Tzu Chi Bandung) , Fotografer : Muhammad Dayar, Reynard Manggala (Tzu Chi Bandung)
Sosialisasi pelestarian lingkungan dengan tema We Are Earth Saviors ini terbuka untuk umum.

Muhammad Restu Al Farisy (kanan) mempraktikkan pengelolaan limbah rumah tangga yang bisa didaur ulang yakni pembuatan sabun dari limbah minyak goreng dicampur dengan Eco Enzyme.

Tampak dr. Santy (kiri) relawan Medis Tzu Chi dan Ronny Cristian memaparkan pola hidup sehat.

Salad Roll with Pesto Dressing, mudah membuatnya, enak dan menyehatkan.

Fajrie Prasdhitio Anggono (kedua kanan) dan Caecilia Sandyasti novita (kanan) bertekad lebih bijak lagi dalam menggunakan barang dan mempraktikkan pola hidup sehat.
Artikel Terkait
Pelestarian Lingkungan di Sekolah Surya Dharma yang Terus Berkembang
28 Juli 2023Kegiatan daur ulang sampah di Sekolah Surya Dharma, Kebayoran lama, Jakarta Selatan kian hari kian berkembang. Pagi itu bertambah lagi personilnya dengan kehadiran dua relawan kembang.
Suara Kasih: Teladan Pelestarian Lingkungan
17 April 2012 Lihatlah Kota Kinabalu di Malaysia. Saat pertama kali ke sana, insan Tzu Chi melihat tempat tersebut penuh dengan sampah. Karenanya, insan Tzu Chi mulai membimbing dan menjadi teladan nyata bagi warga yang tinggal di sana agar mereka mengetahui cara mengumpulkan dan memilah barang daur ulang.
Menjaga Keindahan Bumi dengan Melakukan Pelestarian Lingkungan
12 November 2021WAVES - We Are Vegetarians and Earth Saviors merupakan kegiatan offline pertama yang dilakukan insan Muda Mudi Tzu Chi (Tzu Ching) setelah pandemi. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 7 November 2021







Sitemap