Peduli Bencana Banjir Bandang di Padang Lawas
Jurnalis : Elsa Fany Luluk (Daai TV Medan), Fotografer : Djohar (Tzu Chi Medan)

Dengan bantuan para prajurit TNI dari Kodim 0212/TS dan warga, relawan Tzu Chi memindahkan bantuan dari kendaran pengangkut ke dalam posko bantuan bencana.

PLT Bupati Padang Lawas, Ahmad Zarnawi Pasaribu, Dandim 0212/TS, Letkol Inf Rooy Chandra Sihombing, S.I.P, dan relawan Tzu Chi saat mengunjungi salah satu sekolah yang terdampak banjir bandang di Padang Lawas.

Penyerahan bantuan secara simbolis dari relawan Tzu Chi kepada salah satu perwakilan masyarakat korban bencana banjir bandang di Kabupaten Padang Lawas.
Salah satu warga korban bencana banjir bandang tersebut adalah Hotma Hasibuan. Akibat peristiwa ini rumahnya hanyut terbawa arus banjir. Ia mengaku terharu dengan kepedulian relawan Tzu Chi yang berkunjung dan memberikan bantuan. “Gak ada yang tersisa, habis semuanya, udah hanyut (rumah) kesana jauh. Tapi, senang kali-lah kalian semua (relawan Tzu Chi) datang. Udah senang kami rasa, nak. Kami merasa punya keluarga yang peduli sama kami,” ungkap Hotma Hasibuan.
Artikel Terkait
Perhatian Tzu Chi dan Pengusaha Peduli NKRI untuk Warga Kapuk Muara
01 Maret 2021Tzu Chi bersama Pengusaha Peduli NKRI dan organisasi lainnya memberikan bantuan 600 paket beras (satu karung @ 10 kg) dan 12.000 masker medis di RW 05 Kelurahan Kapuk Muara, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara.
Dukungan Sembako Bagi Warga Talang Betutu
18 Juni 2024Tzu Chi cabang Sinar Mas komunitas Xie Li Sumatra Selatan (Sumsel) 1 mendukung HUT TNI AU ke-78 dengan membagikan 150 paket sembako bagi warga di Talang Betutu, Kecamatan Sukarami, Palembang.
Datang untuk Meringankan Beban
16 Februari 2023Sebanyak 150 paket sembako dibagikan kepada umat Buddha prasejahtera di tiga kecamatan yang merupakan binaan Tzu Chi Cabang Sinar Mas yaitu, Kecamatan Gunungwungkal, Juwana, dan Pati, Jawa Tengah pada Minggu, 12 Februari 2023.







Sitemap