Tzu Chi Jambi Menggenggam Kesempatan dalam Pelayanan Baksos Kesehatan
Jurnalis : Jenny Surianti (Tzu Chi Jambi) , Fotografer : Suriyanto Wijaya (Tzu Chi Jambi)
dr. Sriyani SpGk sedang memberikan penyuluhan tentang kesehatan tulang agar bisa tetap aktif di usia lanjut kepada para peserta. Pentingnya menjaga kesehatan sejak dini agar bisa tetap aktif di usia dini dijelaskan oleh dr.Sriyani SpGk yang juga koordinator baksos kesehatan.

Relawan pada bagian farmasi sedang menyiapkan obat-obatan sesuai resep dokter. Pada screening baksos kesehatan ini obat-obatan di dukung oleh dr. Dhanny Jovindho, M.M (RS) yang mendonasikan obat-obatan, Apoteker Andrea Juliand, Apotek Asia Farma, dan Apotek KDA.

Relawan bersama tim medis sedang memeriksa kondisi tekanan darah pasien untuk selanjutnya menjalani pemeriksaan gula darah dan kadar kolesterol pada setap pasien sesuai anjuran dokter.

Para relawan Tzu Chi Jambi berfoto bersama dengan para tim medis setelah kegiatan screening baksos kesehatan ini selesai melayani para pasien. Tercatat ada 401 pasien yang berhasil di tangani oleh tim medis.
Artikel Terkait
Sinergi yang Baik untuk Warga Banten
17 Oktober 2019Pada Selasa, 15 Oktober 2019, dalam Baksos Kesehatan Tzu Chi ke-128 di Serang juga diadakan seremoni pelaksanan baksos kesehatan dari pihak Polri. Kegiatan baksos ini terfokus kepada pengobatan umum, gigi, operasi bibir sumbing, serta post op para pasien katarak yang telah dioperasi dua hari sebelumnya.
Layanan Kesehatan Bagi Warga Dusun Nganso
13 Maret 2024Relawan Tzu Chi dan TIMA Singkawang memberikan pelayanan kesehatan di Dusun Nganso, Desa Pahokng, Kecamatan Mempawah Hulu, Kabupaten Landak, Provinsi Kalimantan Barat pada Minggu, 3 Maret 2024.
Baksos Kesehatan Tzu Chi ke-142 di Lampung: Turut Bantu Pemerintah dalam Bidang Kesehatan
13 Desember 2023Bakti Sosial Kesehatan Tzu Chi ke-142 yang digelar di Lampung pada 1-2 Desember 2023 sangat membantu warga yang selama ini belum berkesempatan berobat karena kesulitan biaya.







Sitemap