Tzu Chi Vegan Cooking Competition 2025: Mengasah Kreativitas dan Semangat Bervegetaris

Lewat kreasi olahan jamur, para peserta Vegan Cooking Competition 2025 membuktikan bahwa masakan vegan tak kalah lezat dan penuh inovasi. Tak hanya memanjakan lidah, ajang ini menegaskan bahwa bervegetarian bukan keterbatasan, melainkan peluang berkreasi sekaligus menebarkan gaya hidup sehat, ramah lingkungan, dan penuh kebaikan bagi bumi.

Dengan kasih sayang kita menghibur batin manusia yang terluka, dengan kasih sayang pula kita memulihkan luka yang dialami bumi.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -