Aksi Donor Darah dari Tzu Chi Jambi dan PMI
Jurnalis : Mariana (Tzu Chi Jambi), Fotografer : Heriyanto, Metta (Tzu Chi Jambi)
Wiwin, salah satu relawan Tzu Chi Jambi, membantu tim medis melakukan pengecekan tensi darah pendonor sebelum melakukan donor darah.

Dengan hangat, Rohani relawan Tzu Chi Jambi, melakukan pendampingan kepada pendonor.

Selain mendonorkan darah, pendonor juga dapat bersumbangsih melalui penuangan Celengan Cinta Kasih.
Tujuan kegiatan donor darah Tzu Chi adalah untuk membantu sesama yang membutuhkan donor darah, terutama untuk memenuhi kebutuhan pasien di PMI, serta untuk meningkatkan kepedulian sosial dan kesehatan masyarakat. Kegiatan ini selaras dengan misi Tzu Chi dalam bidang pengobatan dan kemanusiaan, dengan harapan dapat menyelamatkan kehidupan dan menumbuhkan semangat berbuat baik di tengah masyarakat.
Artikel Terkait
Setetes Darah Menyelamatkan Kehidupan
24 Mei 2022Relawan Tzu Chi Palembang, tepatnya di Xie Li Radial kembali mengadakan donor darah yang bekerjasama dengan PMI Kota Palembang dan Kelenteng Tridharma Ciu Pek Keng.
Memberikan Darah Berarti Memberikan Kehidupan
13 Juli 2023Relawan Tzu Chi di komunitas Xie Li Tamken dengan semangat gotong royong menggelar donor darah di Sekolah Kusuma Bangsa, Kota Palembang.
Cinta Kasih Mengalahkan Ketakutan
15 November 2022Tzu Chi Biak kembali menggelar donor darah pada Sabtu, 12 November 2022 bertempat di Kantor Tzu Chi Biak. Donor Darah ini merupakan kerjasama Tzu Chi Biak dengan PMI Biak dan Maju Makmur Group.







Sitemap