Bazar Murah Penuh Berkah
Jurnalis : Hilda, Junaedy (Tzu Chi Lampung), Fotografer : Hilda (Tzu Chi Lampung)
Ashiu Shijie dan relawan lain sedang melayani konsumen saat membeli kupon, dikarenakan penjualan barang bazar harus menggunakan kupon.

Terlihat konsumen sedang membeli mainan, mangkok dan piring. Ada Tini dan Inge Shijie yang melayani dengan penuh antusias.

Salah satu relawan Abu Putih, Lianywati Shijie yang merupakan relawan aktif juga turut membantu melayani pembeli.

Ibu Eriska dan Ibu Nia, warga Kupang Raya yang turut meramaikan acara bazar dengan berbelanja pakaian, boneka dan baskom. Ia juga mengharapkan kegiatan bazar seperti ini sering-sering diadakan untuk membantu masyarakat yang kurang mampu.

Kondisi stand dipenuhi oleh masyarakat yang antusias menyambut bazar, serta memilih pakaian yang mereka suka, bahkan ada yang kembali lagi setelah selesai belanja.
Artikel Terkait
Belanja Sekaligus Berdonasi di Bazar Amal
21 Juli 2022Relawan Tzu Chi komunitas He Qi Barat 2 kembali menyelenggarakan kegiatan bazar amal yang berlangsung di kawasan Fresh Market Green Lake City, Jakarta Barat.
Bazar Di Festival Kue Bulan
11 Oktober 2010 Bazar kue bulan dimulai dari tanggal 15 sampai 21 September 2010, tapi persiapan bahan bahannya sudah dimulai sejak sebelum liburan Idul Fitri. Pada tanggal 14 September 2010, Relawan sudah menata lokasi Bazar yang mengambil tempat di Batam City Square (BCS) Mall.
Donasi Lewat Pakaian Layak Pakai
12 Juli 2022Relawan Tzu Chi Jambi menggelar bazar pakaian layak pakai pada 7-9 Juli 2022 yang berlokasi di Komplek Ruko Transmart Jambi.







Sitemap