Internasional : Bacang Kemanusiaan
Jurnalis : Da Ai News, Fotografer : Da Ai News
|
| ||
Karena kekurangan pendanaan dari pemerintah, banyak rumah sakit umum di Kanada memiliki yayasan sendiri untuk mengumpulkan uang yang akan digunakan untuk membeli peralatan baru. Insan Tzu Chi di kota ini sudah lebih dari empat tahun terakhir mengumpulkan uang untuk membeli tiga tempat tidur anak-anak untuk Surrey Memorial Hospital, yang mencapai C$ 150.000. Kontribusi mereka yang terbaru adalah pembuatan bacang dalam rangka merayakan Festival Perahu Naga, yang jatuh pada tanggal 16 Juni tahun ini. Para insan Tzu chi membuat bacang di kantor cabang mereka di Vancouver, membuat bau harum memenuhi koridor.
Ket : - Insan Tzu Chi dari Kanada mengumpulkan uang untuk Rumah Sakit Richmond. Cinta dari Akademi Tzu Chi | |||
Artikel Terkait
Perjalanan Penuh Cinta Kasih
21 Januari 2016
Menjaga Bumi dengan Bersama Membersihkan Lingkungan
17 November 2022Relawan Tzu Chi bertekad untuk menjaga kelestarian bumi dengan membersihkan sampah di sungai dan bantaran sungai di wilayah Babakan, Pasar Bogor pada Sabtu 12 November 2022.
Peduli Korban Kebakaran
31 Mei 2017Tanggal 18 April 2017disepakati untuk memberikan bantuan kepada para korban. Banyak bantuan barang yang mengalir dari dinas sosial maupun organisasi sosial lainnya, maka relawan Tzu Chi memberikan bantuan berupa santunan kepada para korban kebakaran sebanyak tujuh kepala keluarga.








Sitemap