Kamp 4in1 Tzu Chi Indonesia 2019
Jurnalis : , Fotografer :Kamp Pelatihan 4 in 1 Tzu Chi Indonesia tahun 2019 kembali diadakan di Tzu Chi Center, PIK, Jakarta Utara. Kegiatan ini diikuti oleh relawan Tzu Chi dari berbagai wilayah di Indonesia dan diadakan selama dua hari (27-28 Juli 2019).
Artikel Terkait
Merayakan Festival Kue Bulan dengan Cinta Kasih Tzu Chi
15 September 2014 Salah satu tradisi masyarakat Tionghoa yang masih dijaga hingga sekarang adalah Festival Kue Bulan yang dirayakan tanggal 15 bulan ke-8 penanggalan Imlek. Menyambut hal ini, Kantor Perwakilan Batam Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia melakukan bazar kue bulan di Batam City Square (BSC) Mall.
Memupuk Berkah Secara Bersama
15 April 2016Tzu Chi Medan mengadakan pelatihan relawan abu putih
pertama yang bertempat di kantor Tzu Chi Medan, Komplek Cemara Asri, Medan pada
tanggal 10 April 2016. Pelatihan ini diikuti oleh 113 peserta.
Waisak 2016 : Mewujudkan Keharmonisan dan Ketentraman
23 Mei 2016Pada tanggal 15 Mei 2016, insan Tzu Chi Kantor Penghubung Padang menyelenggarakan peringatan Waisak di Hotel Mercure Padang. Jumlah peserta yang hadir mencapai 300 orang yang terdiri dari 50 relawan Tzu Chi, tokoh-tokoh agama, dan masyarakat umum yang ada di kota Padang.







Sitemap