Menyambut Imlek, Tzu Chi Makassar Bagikan 579 Paket Cinta Kasih
Jurnalis : Putri Maharani (Tzu Chi Makassar), Fotografer : Syanny Wijaya (Tzu Chi Makassar)
Satu per satu warga dipanggil untuk registrasi data diri sesuai dengan KTP yang terdaftar di kupon. Bagi para lansia diutamakan terlebih dahulu untuk registrasi.

Baik warga penerima bingkisan, maupun relawan larut dalam kebahagiaan.

Pembagian bingkisan Imlek berlangsung tertib, warga dengan sabar menunggu.

Artikel Terkait
Menebar Cinta dalam Bingkisan Sembako
27 Januari 2023Relawan Tzu Chi komunitas He Qi Tangerang mengadakan bakti sosial pembagian beras dan sembako di Wihara Dhammaphala Tangerang. Sebanyak 240 paket yang diberikan masing-masing berisi beras 5 Kg, minyak goreng, gula, Mi DAAI, dan masker.
Sambut Imlek dengan Berbagi Kebahagiaan
24 Januari 2025Menyambut Imlek, Komunitas relawan Tzu Chi di Hu Ai Jembatan Lima berbagi berkah melalui pembagian 127 paket sembako yang ditujukan bagi warga yang membutuhkan pada Minggu, 19 Januari 2025.
Paket Cinta Kasih di Hari Imlek
13 Februari 2024Menyambut hari Raya Imlek 2024 Tzu Chi Singkawang menyiapkan sejumlah paket Imlek dan angpau untuk para Lansia di Yayasan Panti Werdha Sinar Abadi dan penerima bantuan Tzu Chi Singkawang.







Sitemap