Pembagian 952 Paket Cinta Kasih di Kec. Percut Sei Tuan
Jurnalis : Mellisa Sim (Tzu Chi Medan), Fotografer : Gunawan Halim, Mellisa Sim, Lim Hung Jeng, Jenni Lo (Tzu Chi Medan)
Relawan Tzu Chi Medan komunitas Hu Ai Perintis secara simbolis menyerahkan bantuan paket sembako yang berisi beras dan minyak goreng kepada warga di Vihara Tua Pek Kong, Kecamatan Percut Sei Tuan, Deli Serdang, Sumatera Utara.

Senyum bahagia terpancar dari Relawan Tzu Chi, TNI, Polri dan elemen masyarakat lainnya saat berfoto bersama sebelum kegiatan di mulai.

Kegiatan dimulai dengan sambutan hangat dari relawan Tzu Chi dan perwakilan yang terkait.

Relawan Tzu Chi dengan suka cita membantu warga Lansia yang kesulitan membawa paket sembako yang diterima.
Artikel Terkait

Relawan Tanjung Rusa Estate Salurkan Sembako untuk Dhuafa di Kabupaten Belitung
10 April 2025Lima relawan dari Tanjung Rusa Estate membagikan sembako kepada 53 kaum dhuafa di Desa Lassar, Perpat, Membalong, dan Cerucuk, Belitung pada Senin, 24 Maret 2025.

Bingkisan Cinta Kasih Sambut Waisak
16 Mei 2025Menyambut Hari Raya Waisak, relawan Tzu Chi Cabang Sinar Mas di Xie Li Pati membagikan 251 paket cinta kasih Hari Raya Waisak di Kabupaten Pati dan beberapa wilayah Kabupaten Jepara, Jawa Tengah dengan penuh sukacita.

Bantuan Sembako untuk Anak Yatim
29 Agustus 2022Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia bersama Pengurus Perumahan Cinta Kasih Tzu Chi Cengkareng memberikan santunan kepada 75 anak yang sudah tidak memiliki orang tua lengkap dan masih bersekolah.