Penyaluran Bantuan 550 Paket Untuk Warga Prasejahtera di Kota Bandung
Jurnalis : Rizki Hermadinata (Tzu Chi Bandung) , Fotografer : Muhammad Dayar (Tzu Chi Bandung)
Relawan Tzu Chi secara simbolis menyerahkan paket bantuan kepada Budi Sumarsono, KASKOGARTAP II/Bandung.

Relawan Tzu Chi menyerahkan bantuan kepada warna penerima bantuan yang terdampak pandemi.

Tedi Setiadi yang merupakan pemulung di Jalan Cihapit Bandung, bahagia menerima bantuan ini.

Relawan Tzu Chi menyeeahkan langsung bantuan kepada warga yang terdampak pandemi yang berada di Taman Makam Pahlawan.

Relawan melakukan tabur bunga sebagai bentuk penghormatan kepada para pahlawan nasional yang berjuang meraih kemerdekaan RI.
Artikel Terkait
Penyaluran Bantuan 550 Paket Untuk Warga Prasejahtera di Kota Bandung
15 Oktober 2021Tzu Chi Bandung bekerja sama dengan Komando Garnisun Tetap (Kogartap) II/Bandung membagikan 550 paket bantuan kepada masyarakat prasejatera.
Pembagian Kupon dan Beras Imlek di Cilodong Depok
22 Januari 2022Tzu Chi kembali membagikan paket beras kepada umat yang merayakan Imlek, kali ini pembagian beras dilaksanakan di beberapa rumah ibadah di daerah Cilodong Depok.







Sitemap