Setetes Darah Menyelamatkan Banyak Jiwa
Jurnalis : Rizki Hermadinata (Tzu Chi Bandung), Fotografer : Muhammad Dayar (Tzu Chi Bandung)
Relawan Tzu Chi Bandung, Pepeng Kuswati tengah menenangkan Valerina Desvillia, salah satu peserta yang baru pertama kali mengikuti kegiatan donor darah.

Para peserta didominasi karyawan dari PT. Gistex Textile Division. Dari 150 orang peserta yang mendaftar, 120 peserta yang lolos screening kesehatan dan berhasil mendonorkan darahnya.

Binbin Irawan (kiri) selaku Humas PMI Kabupaten Bandung melakukan screening kesehatan kepada salah satu peserta donor darah.
Artikel Terkait
Semangat Bersumbangsih
06 Oktober 2015Sebanyak 66 donor mengalirkan darahnya untuk membantu sesama yang membutuhkan. Kegiatan donor darah ini diadakan di Jing Si Books & Café Blok M pada tanggal 20 September 2015. Para donor pun merasa sangat antusias mengikuti kegiatan ini secara rutin.
Donor Darah, Salah Satu Tindakan Nyata dalam Bersyukur
05 September 2018Tzu Chi Sinar Mas kembali menggelar kegiatan donor darah, Kamis 30 Agustus 2018. Kegiatan rutin tiga bulan sekali ini digelar di Ruang Narwastu, Plaza Sinar Mas Land, Jakarta Pusat. Kegiatan ini dimulai dari pukul 8 pagi hingga 12 siang dan diikuti oleh para karyawan di sekitar gedung perkantoran tersebut.
Ayo Tetap Donor Darah Semasa Pandemi
11 Mei 2021Sabtu, 8 Mei 2021 sebanyak 39 relawan Tzu Chi komunitas He Qi Utara 2 bekerjasama dengan pengelola Mal Pluit Village dan PMI Propinsi DKI Jakarta menggelar kegiatan donor darah di lantai 1 Mal Pluit Village.







Sitemap