Wujud Cinta Kasih Melalui Setetes Darah
Jurnalis : Megawati, Christiana Wijaya (Tzu Chi Palembang) , Fotografer : Tim ZSM Palembang
Untuk ke-12 kalinya, dengan sukacita Elsje Margaretta Alwi menyumbangkan darahnya kepada yang membutuhkan.
Cinta kasih tidak cukup hanya ada di dalam hati saja, tetapi juga harus di wujudkan dalam prilaku.


Relawan Tzu Chi memberikan pelayanan yang tulus kepada seorang donor.

Relawan Tzu Chi menjelaskan manfaat dari donor darah serta menjelaskan secara singkat tentang Yayasan Buddha Tzu Chi.
Artikel Terkait
Melangkah dengan Penuh Keberanian
13 Agustus 2019Minggu, 21 Juli 2019, hari terakhir Bazar Cinta Kasih, Tzu Chi Batam kembali mengadakan kegiatan donor darah. Kegiatan yang rutin diadakan di berbagai mall di Kota Batam ini, kali ini untuk kedua kali diselenggarakan di Aula Jing Si Batam.
Donor Darah Membantu Sesama
25 November 2021Minggu, 21 November 2021, Yayasan Buddha Tzu Chi Tanjung Balai Karimun akan kembali mengadakan kegiatan Donor Darah yang bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) setiap tiga bulan sekali.
Bakti Tulus Relawan Tzu Chi dan Masyarakat Palembang
22 Juli 2025Relawan Tzu Chi Palembang mengadakan kegiatan donor darah pada Minggu, 13 Juli 2025. Dengan semangat kemanusiaan, relawan, tenaga medis, dan pendonor hadir membawa harapan dan menebar cinta kasih.







Sitemap