Bantuan Bagi Korban Banjir di Desa Tua Abang, Kalbar
Jurnalis : Agus Widiyatmoko (Tzu Chi Cabang Sinar Mas), Fotografer : Agus Widiyatmoko (Tzu Chi Cabang Sinar Mas)
Relawan Tzu Chi memberikan bantuan bagi 120 keluarga di Desa Tua Abang, Semitau, Kalimantan Barat yang wilayahnya terkena banjir akibat luapan Sungai Kapuas. Relawan menggunakan perahu untuk mengangkut barang bantuan.

Relawan menyerahkan bantuan sembako langsung ke rumah-rumah warga yang terdampak banjir luapan Sungai Kapuas.


Penyerahan bantuan sembako di salah satu tempat pengungsian untuk membantu kebutuhan pangan para warga terdampak banjir.
Artikel Terkait
Layanan Kesehatan Bagi Warga Korban Banjir
05 April 2023Relawan Tzu Chi Singkawang memberikan bantuan sembako dan layanan kesehatan gratis bagi warga terdampak banjir di bantaran sungai Komplek Pasar Baru, Kel. Pasiran, Singkawang.
Menyalurkan Bantuan Banjir di Kelurahan Sei Mati
10 Maret 2022Hujan deras yang mengguyur kota Medan pada 27-28 Februari 2022 menyebabkan beberapa titik dilanda banjir. Salah satunya di Kelurahan Sei Mati, Kecamatan Medan Maimun.
Bantuan untuk Korban Banjir dan Tanah Longsor di Painan, Pesisir Selatan
15 Maret 2024Tzu Chi Padang bergegas menyalurkan bantuan bagi warga yang tertimpa bencana banjir di wilayah Painan, Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatra Barat.







Sitemap