Bersama Menyelamatkan Bumi
Jurnalis : Rizki Hermadinata (Tzu Chi Bandung), Fotografer : Dayar, Husni, Regina (Tzu Chi Bandung)
Carlita, murid SMA Pelita Fajar antusias mengikuti daur ulang kertas.

Relawan Tzu Chi Bandung mengunjungi Sekolah Pelita Fajar untuk mengajak para murid mendaur ulang kertas bekas agar bisa digunakan kembali.

Hartonoto (kedua kiri) merupakan pengunjung Pasar Modern Sinpasa Summarecon Bandung yang mengikut pemilahan sampah botol plastik.

Pemilahan sampah daur ulang ini merupakan kegiatan rutin relawan Tzu Chi Bandung bersama relawan Summarecon Peduli.

Para relawan Tzu Chi Bandung juga membuat cairan Eco Enzyme di Depo Daur Ulang Tzu Chi Bandung.

Galon air mineral bekas diubah relawan menjadi pot yang bisa ditanami pohon.
Artikel Terkait
Melestarikan Lingkungan dengan Tanaman Obat Keluarga
10 April 2019Lingkungan yang dijaga dengan baik akan membawa kebaikan pula. Berbagai manfaat dapat diperoleh dengan pemanfaatan lahan di lingkungan sekitar, salah satunya melalui toga, atau Tanaman Obat Keluarga. Melalui kegiatan penanaman toga, relawan bergerak menjaga kelestarian lingkungan sekitarnya dan memanfaatkannya untuk kesehatan.
Meneruskan Misi Pelestarian Lingkungan
03 Agustus 2016Berkomitmen mendukung misi pelestarian lingkungan Tzu Chi, insan Tzu Chi He Qi Pusat meresmikan Depo Pendidikan Pelestarian Lingkungan Tzu Chi, yang terletak di jalan Krekot Bunder IV Blok H No. 20, Jakarta Pusat pada hari Minggu, 31 Juli 2016.
Perayaan Waisak di Tzu Chi Biak: Doa Bersama, Pelestarian Lingkungan, dan Aksi Kemanusiaan
15 Mei 2025Perayaan Waisak Tzu Chi di Biak, Papua diwarnai prosesi basuh kaki sebagai ungkapan bakti anak kepada orang tua. Momen haru ini menggugah hati para peserta dan hadirin.







Sitemap