Lomba Memasak Membawa Keharmonisan
Jurnalis : Beh Guat Ngo (He Qi Pusat), Fotografer : Deddy, Susi Christine, Tania (He Qi Pusat)
Para juri yang terdiri dari relawan Komite Tzu Chi Eva Wiyogo, Maria Fintje, Wylen Tjap, Denasari, dan Noni Thio sedang berdiskusi dalam kegiatan lomba memasak nasi goreng yag diadakan relawan Tzu Chi komunitas He Qi Pusat.

Ketua Relawan Tzu Chi komunitas He Qi Pusat sekaligus koordinator acara, Johan memberikan sambutan sebelum lomba memasak nasi goreng dimulai.

Kegiatan lomba memasak nasi goreng ini pun dimeriahkan oleh 69 relawan Tzu Chi komunitas He Qi Pusat dan mendapat dukungan dari pihak Kelurahan Mangga Dua Selatan.

Grup Da Ai sedang mempersiapkan nanas untuk diisi dengan nasi goreng sebagai penyajiannya.

Para peserta yang mengikuti lomba memasak nasi goreng juga mendapatkan sertifikat.
Artikel Terkait
Bazaar Vegetarian: Bervegetaris Melindungi Bumi dan Kehidupan
25 September 2023Memperingati Bulan Tujuh Penuh Berkah, Tzu Chi Medan mengadakan Mini Bazaar Vegetarian di Kompleks Asia Mega Mas Medan. Di sini para relawan memperkenalkan aneka makanan vegan yang lezat dan bergizi.
Berwelas Asih dan Menjaga Kesehatan dengan Bervegetarian
16 Agustus 2017Dalam menyambut Bulan Tujuh Penuh Berkah yang bertepatan pada bulan Agustus, Yayasan Buddha Tzu Chi Tanjung Balai Karimun menyosialisasikan tentang bervegetarian. Salah satunya kepada murid-murid Xiao Tai Yang mengikuti kegiatan Kelas Budi Pekerti, Minggu, 13 Agustus 2017.
Antusias Wong Palembang Mengikuti Audisi Vegetarian Chef Indonesia Season 2 Bersama Daai TV
02 Agustus 2024Pada 20 dan 21 Juli 2024 telah dilakukan Audisi Vegetarian Chef Indonesia Season 2. Sebanyak 37 Peserta dari 46 pendaftar telah mengikuti audisi langsung di Sekolah Kusuma Bangsa.







Sitemap