Menghargai Alam Melalui Green Point
Jurnalis : Elsa Fany Luluk, Vinson Theodoric (DAAI TV Medan), Fotografer : Lukman (Tzu Chi Medan)
Shu Tjeng mensosialisasikan konsep daur ulang 5R yang dijalankan Yayasan Buddha Tzu Chi, cara pembuatan eco enzyme, serta Tantangan 21 hari Vegan Diet.

Indra Ramli berbincang dengan Dewi, Kepala KCU Bank BCA Jl. Asia, serta staf yang bekerja di Bank BCA.

Simbolis peresmian green point dengan meletakan sampah ke dalam keranjang green point yang dilakukan oleh Dewi.

Foto bersama antara relawan dan para staf Bank BCA di titik green point.
Artikel Terkait
Bersama Melestarikan Bumi
04 Mei 2016Pada tanggal 17 April 2016, relawan Tzu Chi komunitas Sunter mengadakan pelestarian lingkungan di kantor RW 04, Metro Sunter. kegiatan ini diikuti oleh 16 relawan serta beberapa warga yang ikut bersumbangsih dengan memberikan sampah daur ulang.
Sampah Bukan Warisan
10 Juli 2019Kegiatan pameran Jing Si Books & Cafe diadakan untuk kedua kalinya di Summarecon Mall Serpong, Tangerang, Banten dengan topik Misi Pelestarian Lingkungan bertema Sampah Bukan Warisan. Pameran yang diadakan pada hari Sabtu dan Minggu, 22 – 23 Juni 2019 ini banyak didukung oleh para relawan dari Komunitas He Qi Barat 2. Pada hari Sabtu 22 Juni tercatat 114 relawan dan 23 Juni ada 111 relawan Tzu Chi yang hadir untuk mendukung kegiatan pameran pelestarian lingkungan ini.
Titik Pelestarian Lingkungan yang Baru
29 November 2024Titik pelestarian lingkungan yang baru dibuka oleh Tzu Chi Batam di Komplek Perumahan Dutamas, Pendopo Blok A disambut warga dengan antusias. Beberapa warga perumahan mulai mengikuti kegiatan pelestarian lingkungan ini.







Sitemap