Renovasi Rumah Tidak Layak Huni di Banyumas: Rumah Nyaman untuk Miswan
Jurnalis : Fikhri Fathoni , Fotografer : Fikhri Fathoni
Relawan Tzu Chi memberikan ucapan selamat kepada Miswan serta berdiskusi karena rumahnya saat ini sudah bersih, rapi, serta layak untuk dihuni setelah direnovasi.

Miswan saat menerima simbolis kunci saat acara serah terima kunci renovasi rumah di Desa Somakaton, Banyumas.

Romiati, anak perempuan Miswan, membersihkan jendela hasil renovasi rumah oleh Tzu Chi Indonesia.

Relawan Tzu Chi Indonesia berkunjung ke rumah Miswan. Kini rumah Miswan sudah lebih aman dan sehat untuk ditempati.

Sayin, keponakan Miswan, membantu Miswan saat survei program renovasi rumah yang dilakukan Tzu Chi Indonesia. Sayin juga membantu mengurus dokumen-dokumen yang dibutuhkan.

Relawan Tzu Chi berkunjung untuk melihat rumah Miswan yang sudah layak untuk ditempati.
Artikel Terkait
Renovasi Rumah Tidak Layak Huni di Banyumas: Rumah Baru Ponijo
07 Oktober 2025Ponijo, seorang buruh bangunan dari Desa Petarangan, Banyumas, yang selama bertahun-tahun tinggal bersama keluarganya di rumah reyot berdinding gedeg dan berlantaikan tanah. Rumah yang dulu lembap dan lapuk kini berdiri kokoh.
Renovasi Rumah Tidak Layak Huni di Banyumas: Rumah Baru Tasiman, Simbol Harapan di Tengah Kesederhanaan
10 Oktober 2025Tasiman, seorang petani di Desa Petarangan, Banyumas, akhirnya bisa tersenyum lega setelah rumah reyotnya berubah menjadi hunian layak.
Renovasi Rumah Tidak Layak Huni di Banyumas: Bahagianya 132 Warga Terima Kunci Pascarumah di Renovasi
22 Oktober 2025Serah terima kunci program renovasi rumah tahap 1 di Banyumas telah dilakukan Tzu Chi Indonesia. Sebanyak 132 warga penerima manfaat bersukacita memiliki rumah yang layak huni.







Sitemap