Rumah Baru Bagi Relawan
Jurnalis : Widosari (He Qi Selatan), Fotografer : Apriyanto
|
| ||
Pada kegiatan kali ini relawan He Qi Selatan masih berbenah dan belajar mengenai buku - buku dan barang apa saja yang akan di taruh di Jing Si Book and Café di blok M Plaza. Shixiong Hendro, relawan Tzu Chi dan keluarga juga mempersiapkan soft opening ini dengan baik sekali. Shijie Wilindayati menata ruangan dengan baik sehingga orang yang datang ke tempat ini dapat merasa nyaman.
Keterangan :
Selain relawan dari He Qi Selatan, banyak relawan dari He Qi lain juga turut datang meramaikan soft opening ini. Manejemen pengelolah gedung Blok M juga ikut hadir dan mengucapkan selamat atas pembukaan ini. Dengan adanya tempat ini diharapkan mereka yang belum mengenal dunia Tzu Chi berminat untuk mengenal lebih jauh dan bergabung di dalamnya. Sebagai lambang syukuran diadakan acara pemotongan tumpeng yang di lakukan bersama dengan para relawan yang telah bersumbangsih hingga selesainya penataan ruangan ini. Acara di lanjutkan dengan makan bersama sebagai satu keluarga dengan suasana kekeluarga, sungguh menyenangkan. Semakin siang semakin banyak relawan yang datang untuk melihat rumah yang baru ini. | |||
Artikel Terkait
Membangun Kebiasaan Donor Darah Warga Kota Batam
17 Oktober 2016Untuk membentuk kebiasaan berdonor darah warga Kota Batam, Yayasan Buddha Tzu Chi Batam rutin menggelar kegiatan baksos donor darah. Seperti yang digelar di BSC Mall pada Minggu,16 Oktober 2016.
Pelatihan yang Menginspirasi
20 April 2016Relawan Tzu Chi Batam mengadakan pelatihan bagi relawan baru yang digelar pada tanggal 10 April 2016 di kantor Tzu Chi Batam. Dalam pelatihan ini dihadiri sebanyak 98 orang, di antaranya 57 adalah relawan rompi. Melalui pelatihan ini banyak relawan baru yang turut bersumbangsih bersama Tzu Chi membantu sesama yang membutuhkan.
Tekad untuk Tidak Menciptakan Karma Buruk
27 Januari 2021Relawan Tzu Chi Pekanbaru menyelami dan memeragakan Sutra Pertobatan Air Samadhi pada acara Pemberkahan Akhir Tahun 2020, Minggu, 24 Januari 2021.








Sitemap