Tzu Chi Bandung Bagikan 1.047 Paket Nasi Cinta Kasih untuk yang Berpuasa
Jurnalis : Rizki Hermadinata (Tzu Chi Bandung), Fotografer : Dayar, Anita, Reynard, Rizki, Nopi, Alvin (Tzu Chi Bandung)
Sebanyak 1.047 Nasi Cinta Kasih dibagikan, berupa nasi dengan dua macam sayur dan telur. Nasywa, relawan Tzu Ching berharap kegiatan ini juga dapat menambah barisan relawan muda.

Diki Arisandi Dirut PT. Panghegar Mitra Abadi (tengah) turut membagikan langsung paket Nasi Cinta Kasih pada masyarakat.

Meski pembagian nasi cinta kasih ini diiringi hujan yang cukup deras, namun tak mengalahkan semangat para relawan untuk berbuat kebaikan.

Sejak pukul lima pagi para relawan sudah menyiapkan semuanya untuk memasak paket Nasi Cinta Kasih ini.
Artikel Terkait
Berbagi Takjil, Berbagi Kebahagiaan
15 April 2024Relawan Tzu Chi Bandung berbagi kebaikan dengan membagikan takjil yang berlokasi di SPBU Cibeureum, Cimahi, Kita Bandung. Sebanyak 15 relawan Tzu Chi turut berpartisipasi dalam kegiatan ini. Sebanyak 800 paket takjil dibagikan kepada warga.
Bertoleransi dan Menjalin Cinta Kasih dengan Membagikan Takjil
28 April 2022Para relawan Tzu Chi di komunitas Xie Li PGC membagikan Takjil (makanan pembuka puasa) untuk warga di sekitar Cipinang Besar Utara. Kegiatan ini berlangsung sejak 11-19 April 2022.
Berbagi Nasi Hangat yang Menghangatkan Hati
26 Maret 2025Di bulan Ramadan yang penuh berkah, relawan Tzu Chi Palembang berbagi nasi hangat dan cinta kasih kepada penghuni Panti Sosial milik Dinas Sosial Kota Palembang, menghangatkan hati mereka yang kerap terlupakan.







Sitemap