Berita

Baksos Kesehatan Tzu Chi ke-148: Semangat Baru Cau Hok Ho dan Warga Tanjungbalai Lainnya

05 Mei 2025
Bakti Sosial Kesehatan Tzu Chi ke-148 di Tanjungbalai menjadi momen penuh makna bagi ratusan pasien, termasuk Cau Hok Ho yang kembali bisa melihat setelah operasi katarak.

Pekan Amal Tzu Chi 2016: Bersumbangsih Melalui Kata Perenungan

Pekan Amal Tzu Chi 2016: Bersumbangsih Melalui Kata Perenungan

15 Desember 2016

22 siswa SMA Cinta Kasih Tzu Chi ikut bersumbangsih dalam Pekan Amal Tzu Chi 2016 dengan melelang beberapa karya visual berupa gambar yang dipadukan dengan beberapa kata perenungan Master Cheng Yen.

Bersumbangsih untuk Korban Gempa Aceh

Bersumbangsih untuk Korban Gempa Aceh

15 Desember 2016
Gempa berkekuatan 6,4 skala Richter mengguncang Kabupaten Pidie Jaya, Aceh, Rabu, 7 Desember 2016, sekitar pukul 05.00 WIB. Gempa ini mengakibatkan 100 orang lebih meninggal dunia dan ratusan orang menderita luka berat dan ringan.
Menanamkan Rasa Bakti Sejak Dini

Menanamkan Rasa Bakti Sejak Dini

14 Desember 2016

Sekolah Tzu Chi Indonesia pun menggabungkan peringatan Hari Ibu dan Hari Ayah menjadi satu kegiatan yang bertajuk bakti kepada orang tua, sehingga pihak sekolah tidak hanya mengundang ibu untuk hadir melainkan juga ayah dalam acara Filial Piety Day. Kali ini anak-anak diajak untuk praktik langsung berbakti kepada orang tua dengan membasuh kaki orang tua untuk mengungkapkan rasa bakti mereka pada 13 Desember 2016.

Pekan Amal Tzu Chi 2016: Kesempatan Setiap Orang Untuk Bersumbangsih

Pekan Amal Tzu Chi 2016: Kesempatan Setiap Orang Untuk Bersumbangsih

13 Desember 2016

Kesigapan para relawan serta tim medis Tzu Chi di Pidie Jaya, membuat Supandi dan empat orang relawan Tzu Chi Aceh lainnya mantap untuk berangkat ke Jakarta. Relawan Tzu Chi Aceh berbagi tugas, meringankan korban bencana gempa dan turut serta menggalang dana untuk pembangunan Rumah Sakit Tzu Chi.

Pekan Amal Tzu Chi 2016: Yuk, Belanja Sambil Beramal Lagi

Pekan Amal Tzu Chi 2016: Yuk, Belanja Sambil Beramal Lagi

10 Desember 2016 Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia kembali menggelar Pekan Amal Tzu Chi tahun 2016 pada Sabtu dan Minggu, 10 hingga 11 Desember 2016 di Tzu Chi Center, Pantai Indah Kapuk. Ada 191 stan yang terdiri dari stan makanan, sembako, perlengkapan rumah tangga, baju, hingga stan elektronik yang turut meramaikan Pekan Amal ini.
Sepekan Persiapan Pekan Amal

Sepekan Persiapan Pekan Amal

09 Desember 2016

Sejak seminggu yang lalu, sudah dilakukan pemasangan meja-meja stan. Barang-barang yang akan dijual pada Pekan Amal pun sudah mulai berdatangan. Relawan menyusun barang di meja stan masing-masing dan pada Sabtu (10/12) siap untuk dipasarkan.

Gempa Aceh: Meringankan Derita Korban Gempa

Gempa Aceh: Meringankan Derita Korban Gempa

08 Desember 2016

Gempa berkekuatan 6,4 skala Richter mengguncang Aceh. Di hari yang sama (Rabu, 7/12/2016), relawan Tzu Chi Lhokseumawe, melakukan survei dan mengumpulkan data awal untuk penyaluran bantuan. Sementara hari ini (Kamis, 8 Desember 2016) sebanyak 30 orang relawan dan Tim Medis Tzu Chi Medan akan berangkat ke Aceh dengan membawa barang bantuan.

Berawal dari Menghargai Waktu

Berawal dari Menghargai Waktu

07 Desember 2016

Siswa SMA Cinta Kasih Tzu Chi membuat karya visual berupa gambar yang dipadukan dengan kata-kata bijak dan Kata Perenungan Master Cheng Yen sekaligus akan berpartisipasi dalam Pekan Amal Tzu Chi 2016.

Gathering Olahraga Keluarga Besar di Tahun ke-2

Gathering Olahraga Keluarga Besar di Tahun ke-2

02 Desember 2016

Pekan olahraga Tzu Chi 2016 dimulai pada 8 November 2016 dan diikuti oleh keluarga besar karyawan Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia.  Final Pekan Olahraga Tzu Chi 2016 yang diadakan serentak di Tzu Chi Center, Pantai Indah Kapuk pada Sabtu, 26 November 2016 ini mempertandingkan 6 cabang olahraga.

Baksos Tzu Chi dan Polda Metro Jaya untuk Warga Kembangan

Baksos Tzu Chi dan Polda Metro Jaya untuk Warga Kembangan

30 November 2016
M. Zen (71 tahun) tampak bahagia saat berjalan memasuki kawasan Ruang Publik Terpadu Ramah Anak atau RPTRA Kembangan Utara Jakarta Barat. Zen merupakan salah satu warga Kembangan Utara yang mengikuti bakti sosial kesehatan yang digelar Tzu Chi bekerja sama dengan Bhayangkari Polda Metro Jaya.
Belajar dengan Tenang Tanpa Sakit Gigi Lagi

Belajar dengan Tenang Tanpa Sakit Gigi Lagi

28 November 2016

Kurangnya kesadaran para siswa untuk merawat gigi membuat mereka mengalami kendala dalam belajar, seperti sakit gigi. Karena itu Sekolah Cinta Kasih Tzu Chi Cengkareng menggandeng relawan medis Tzu Chi atau TIMA mengadakan baksos gigi gratis di sekolah.

Semangat dan Tantangan TIMA Indonesia di Tahun ke-14

Semangat dan Tantangan TIMA Indonesia di Tahun ke-14

22 November 2016
Panggilan hati untuk membantu masyarakat mendapatkan layanan kesehatan, mempertemukan ratusan tenaga medis ini dalam suatu organisasi, TIMA Indonesia. Menginjak usia yang ke-14, amunisi TIMA Indonesia bertambah. Tahun ini TIMA melantik 107 anggota baru. Apa saja tantangan yang dihadapi TIMA Indonesia di usianya yang ke-14 tahun?
Batin Tenang, Cinta Kasih pun Berkembang

Batin Tenang, Cinta Kasih pun Berkembang

21 November 2016

Sudah lima tahun ini Teddy Satyawan mengalami low vision atau lemah penglihatan. Jarak pandangnya hanya dua meter. Meski begitu, ia tetap semangat bekerja dan juga beribadah.

Menggenggam Waktu di Usia Senja

Menggenggam Waktu di Usia Senja

15 November 2016 Sumbangsih cinta kasih yang besar akan menciptakan jalinan jodoh yang baik. Saling memberi perhatian dan peduli, merupakan langkah awal untuk bersumbangsih dalam kehidupan bermasyarakat.
Sosialisasi Kesehatan dan Baksos Degeneratif di Lampung

Sosialisasi Kesehatan dan Baksos Degeneratif di Lampung

15 November 2016
Yayasan Buddha Tzu Chi Lampung menggelar Bakti Sosial Kesehatan Degeneratif pertama pada Minggu, 13 November 2016 untuk warga Gunung Sulah, Kelurahan Gunung Sulah, Kecamatan Way Halim, Bandar Lampung. Sebanyak 361 pasien datang mengikuti baksos.
Hakikat terpenting dari pendidikan adalah mewariskan cinta kasih dan hati yang penuh rasa syukur dari satu generasi ke generasi berikutnya.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -