Berita

Akhir Tahun yang Bermakna, Sebarkan Kasih untuk Para Lansia

09 Januari 2026
Kunjungan kasih untuk para lansia penerima bantuan operasi katarak dilakukan relawan Xie Li Kalimantan Timur 1 tepat di hari terakhir tahun 2025. Kegiatan ini menjadi wujud nyata kepedulian yang berkelanjutan.

Banjir 2020: Rasa Sebagai Satu Keluarga

Banjir 2020: Rasa Sebagai Satu Keluarga

06 Januari 2020

Tzu Chi Sinar Mas wilayah komunitas Head Office Jakarta mulai memberikan perhatian kepada 11 karyawan Sinar Mas yang terdampak bencana. Saat ini, Tzu Chi Sinar Mas masih terus mendata para korban yang membutuhkan bantuan.

Keyakinan, Keuletan, dan Keberanian

Keyakinan, Keuletan, dan Keberanian

26 Desember 2019

Gathering Relawan Tzu Chi Sinar Mas dilaksanakan di Tzu Chi Center Jakarta (13-15/12/2019). Sebanyak 170 relawan dan tamu undangan hadir dalam puncak kegiatan pada Minggu, 15 Desember 2019. Momen ini dihadiri oleh Wakil Ketua Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia yang juga Chairman Sinar Mas Agribusiness and Food Franky O. Widjaja.

Menanam Mangrove, Menyayangi Bumi

Menanam Mangrove, Menyayangi Bumi

17 Desember 2019

Relawan Tzu Chi Sinar Mas menanam 10.000 pohon mangrove di wilayah Tangerang Mangrove Center (7/12/2019). Sebanyak 5 orang relawan Tzu Chi (APP Sinar Mas) bersama 35 peserta lainnya menanam pohon mangrove sebagai salah satu cara menyayangi Bumi.

Mengobati Kerinduan Opa dan Oma

Mengobati Kerinduan Opa dan Oma

16 Desember 2019

Relawan Tzu Chi Sinar Mas memberi perhatian kepada 71 orang penghuni Panti Werdha Wisma Mulia Jakarta pada Minggu, 8 Desember 2019. Relawan juga memberikan daster, sprei, selimut, serta makanan kepada opa dan oma di panti tersebut.

Tanam, Tumbuh, dan Sayangi

Tanam, Tumbuh, dan Sayangi

28 November 2019

Dengan melibatkan relawan komunitas di 25 wilayah, lebih dari 100 ribu pohon berhasil ditanam. Pada tahun ini, kegiatan peringatan Hari Menanam Pohon Indonesia dilaksanakan mulai 21 Oktober hingga 28 November 2019. Selain menanam tanaman pohon dan buah di sekitar kawasan  Perkebunan Sinar Mas, relawan juga bergerak  menanam pohon bakau untuk mencegah terjadinya abrasi dan erosi di pantai.

 Menanamkan Nilai-Nilai Humanis

Menanamkan Nilai-Nilai Humanis

22 November 2019

Lomba Budaya Humanis dilaksanakan relawan Tzu Chi komunitas Riau pada 2 November 2019.  Sebanyak 42 peserta lomba dari 8 sekolah mengikuti: lomba menggambar humanis, mewarnai humanis, bercerita humanis, dan lomba cepat tepat Kata Perenungan Master Cheng Yen.

Rumah Baru Nenek Aisyah

Rumah Baru Nenek Aisyah

19 November 2019

Aisyah  tinggal di rumah yang kurang layak huni. Program bedah rumah bagi Aisyah, warga Tipar Cakung, Jakarta Timur dimulai pada tanggal 23 September 2019. Kurang lebih 3 bulan kemudian (6/11/2019), para relawan berkumpul di rumah Aisyah untuk secara resmi menyerahkan kunci rumah baru bagi Aisyah sekeluarga.

Membangkitkan Semangat Warga Korban Kebakaran

Membangkitkan Semangat Warga Korban Kebakaran

14 November 2019

Relawan Tzu Chi memberikan bantuan bagi korban kebakaran di di Pasar Satuan Pemukiman 4, Kecamatan Kong Beng, Kab. Kutai Timur, Kalimantan Timur. Kebakaran menghanguskan puluhan rumah.

 Berlomba Dalam Kebaikan

Berlomba Dalam Kebaikan

07 November 2019

Tzu Chi Sinar Mas wilayah Kalimantan Tengah mengadakan Lomba Budaya Humanis bagi para siswa-siswi sekolah di sekitar Perkebunan Sinar Mas (28/10/19). Lomba yang dilombakan terdiri lomba menggambar, mewarnai, cepat tepat Kata Perenungan Master Cheng Yen, dan lomba bercerita.

 Menggunakan Kesempatan dalam Melaksanakan Baksos

Menggunakan Kesempatan dalam Melaksanakan Baksos

18 Oktober 2019

Pada Sabtu, 5 Oktober 2019, relawan Tzu Chi dari Komunitas Kalimantan Timur 1 dan 2 kembali melaksanakan Bakti Sosial Kesehatan Umum di dua lokasi: Desa Makmur Jaya dan Muara Pantun, Kutai, Kalimantan Timur. Sebanyak 545 pasien mendapatkan pelayanan kesehatan dalam baksos kesehatan ini. 

 Peduli Korban Kabut Asap di Perawang

Peduli Korban Kabut Asap di Perawang

04 Oktober 2019

Dalam tiga hari (22-24 September 2019), kegiatan baksos kesehatan dan pembagian masker, susu, dan obat tetes mata ini berhasil disalurkan kepada 2.130 warga yang membutuhkan. Kegiatan dilaksanakan di 3 lokasi: Desa Pinang Sebatang Timur, Barat, dan Induk, Perawang, Provinsi Riau.

Perhatian Bagi Warga Terdampak Kabut Asap di Ketapang

Perhatian Bagi Warga Terdampak Kabut Asap di Ketapang

03 Oktober 2019

Setelah melewati perjalanan udara dan dilanjutkan perjalanan darat selama 10 jam, relawan tiba dan berkumpul bersama relawan komunitas Tzu Chi Sinar Mas wilayah Ketapang. Relawan Tzu Chi Jakarta berkumpul bersama relawan komunitas Ketapang untuk melaksanakan baksos kesehatan bagi 453 warga korban terdampak kabut asap di Desa Muara Pawan, Ketapang, Kalbar (21/09/2019).

Menanamkan Kepedulian Terhadap Sesama dan Lingkungan

Menanamkan Kepedulian Terhadap Sesama dan Lingkungan

26 September 2019

Sebanyak 104 siswa SD, SMP, SMA hingga jenjang universitas hadir dan berkumpul menyatukan hati bersama di Aula Jing Si Jakarta. Bersama orang tua dan relawan pemerhati, para anak asuh penerima beasiswa Tzu Chi Sinar Mas mendapatkan penjelasan tentang Pelestarian Lingkungan dan Budi Pekerti.

Masker untuk Korban Kabut Asap di Riau

Masker untuk Korban Kabut Asap di Riau

19 September 2019

Pemerintah dan masyarakat tengah berjuang mengatasi kabut asap. Untuk meringankan beban masyarakat yang terdampak, relawan Tzu Chi komunitas Siak membagikan 8.000 masker bagi warga yang terdampak di wilayah Kandis, Riau. Hingga saat ini Tzu Chi Sinar Mas bersama dengan para relawan yang tersebar di wilayah Sumatera dan Kalimantan telah menyalurkan lebih dari 70.000 masker.

Sekarang Lingkungan Kami Jauh Lebih Rapi, Lebih Lestari, Lebih Indah

Sekarang Lingkungan Kami Jauh Lebih Rapi, Lebih Lestari, Lebih Indah

12 September 2019

Semangat pelestarian lingkungan terlihat begitu jelas ketika mata tertuju pada pekarangan rumah warga di sekitar wilayah Xie Li Sumatera Utara. Tanaman bunga, terong, cabai, sawi, selada hingga tanaman obat-obatan keluarga menghiasi pekarangan rumah warga.

Jangan menganggap remeh diri sendiri, karena setiap orang memiliki potensi yang tidak terhingga.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -