Berita

Berbagi Berkah Imlek, Tzu Chi dan Vihara Fat Cu Kung Tebarkan Kehangatan

27 Januari 2026
Menyambut Tahun Baru Imlek 2026, Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia komunitas He Qi Jakarta Barat 3 berbagi paket Imlek bersama umat Vihara Fat Cu Kung dan warga sekitar Glodok.

Peduli Sesama di Tengah Banjir Melanda

Peduli Sesama di Tengah Banjir Melanda

03 April 2024

Para relawan Tzu Chi Cabang Sinar Mas yang ada di Pati turut memberikan bantuan yang bekerja sama dengan dapur umum KKUB di Kecamatan Juwana. Relawan Tzu Chi menyerahkan bantuan berupa bahan pokok, di antaranya 500kg beras, 100kg telor, dan 20 dus mi instan.

Majelis dan Pengurus GPIB Paulus Berkunjung ke Tzu Chi Indonesia

Majelis dan Pengurus GPIB Paulus Berkunjung ke Tzu Chi Indonesia

02 April 2024

Selalu mengutamakan kasih pada sesama manusia tanpa memandang ras, suku, dan agama, Pdt. Johny Alexander Lontoh mengajak sebagian anggota majelis dan pengurus GPIB Paulus berkunjung ke Tzu Chi Indonesia.

Menjaga Bumi dengan Mendaur Ulang

Menjaga Bumi dengan Mendaur Ulang

02 April 2024

Kegiatan pelestarian lingkungan di Gedong Panjang pagi itu diikuti 26 relawan Hu Ai Pluit 1. Tidak hanya di Gedong Panjang, pelestarian lingkungan juga diadakan pada hari yang sama di Kompleks Perumahan Taman Harapan Indah (THI).

Tumbuhkan Semangat Cinta Kasih Melalui Kunjungan Kasih

Tumbuhkan Semangat Cinta Kasih Melalui Kunjungan Kasih

02 April 2024

Relawan Tzu Chi dari PT Inti Bangun Sejahtera Tbk bersama Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) mengadakan kunjungan kasih di Panti Werdha Graha Lansia Marfati, Tangerang dan di Yayasan Terbit Kasih Bangsa,  Tangerang.

Bedah Rumah di Kamal Muara: Dari Rumah Panggung Menjadi Rumah yang Kokoh dan Layak Huni

Bedah Rumah di Kamal Muara: Dari Rumah Panggung Menjadi Rumah yang Kokoh dan Layak Huni

02 April 2024

Program Bedah rumah Tzu Chi di Kamal Muara ini sudah berjalan hingga tahap ke-4, dan sudah terbangun 30 unit rumah layak huni. Kebahagiaan dirasakan oleh Ade dan Minarni, dua orang yang rumahnya selesai dibangun hari itu.

Donor Darah yang Membawa Pesan Kebaikan

Donor Darah yang Membawa Pesan Kebaikan

01 April 2024

Komunitas relawan Tzu Chi di Xie Li Sunter mengadakan donor darah yang bekerja sama dengan RS. Royal Progress Sunter, serta Palang Merah Indonesia. Meski di bulan puasa, jumlah donor menurun, namun donor darah kali ini tetap berhasil mengumpulkan 49 kantong darah.

Bedah Rumah di Kamal Muara: Menempati Rumah Idaman Jelang Lebaran

Bedah Rumah di Kamal Muara: Menempati Rumah Idaman Jelang Lebaran

01 April 2024

Seperti kisah-kisah haru terdahulu di Kamal Muara, artikel ini pun berisi kisah  serupa, yakni gambaran dari momen kebahagiaan yang mengular dari tahun ke tahun. Semakin panjang sukacita dan semakin banyak rumah yang nyaman yang dimiliki oleh warga.

Jalinan Jodoh Warga RW 12 Tanah Tinggi dengan Tzu Chi Makin Erat Lagi

Jalinan Jodoh Warga RW 12 Tanah Tinggi dengan Tzu Chi Makin Erat Lagi

01 April 2024

Paket Lebaran Tzu Chi dibagikan kepada 550 warga Kelurahan Tanah Tinggi, Jakarta Pusat. Pembagian paket Lebaran ini makin menguatkan jalinan jodoh Tzu Chi dengan warga sekitar, yang mana di wilayah ini Tzu Chi memberi bantuan bedah rumah.

Berbagi Berkah di Bulan Ramadan, Tzu Chi Bagikan Paket Cinta Kasih untuk Warga Palmerah, Jakarta Barat

Berbagi Berkah di Bulan Ramadan, Tzu Chi Bagikan Paket Cinta Kasih untuk Warga Palmerah, Jakarta Barat

01 April 2024

Momen pembagian paket sembako ini dirasakan sangat tepat sekali, ketika harga-harga merangkak naik menjelang hari raya. 

Syahdu Betul Suasana Buka Puasa Bersama di Masjid Jami Al-Huda

Syahdu Betul Suasana Buka Puasa Bersama di Masjid Jami Al-Huda

28 Maret 2024

Masjid Jami Al-Huda pada Rabu, 27 Maret 2024 tak seramai hari-hari kemarin. Jamaah masjid dari anak-anak hingga orang tua telah berada di masjid jelang Azan Magrib untuk berbuka puasa bersama relawan Tzu Chi.

Buka Puasa Lintas Iman yang Digelar DAAI TV, Tak Kalah Seru dari War Takjil

Buka Puasa Lintas Iman yang Digelar DAAI TV, Tak Kalah Seru dari War Takjil

28 Maret 2024

Tren war takjil ramai dibahas di media sosial. Sebuah tren yang sangat positif karena mampu merekatkan persaudaraan antar umat beragama. Di bulan Ramadan ini, DAAI TV juga punya gawe yang tak kalah keren, yakni buka puasa bersama lintas iman.

Menebar Kebahagiaan di Bulan Ramadan

Menebar Kebahagiaan di Bulan Ramadan

28 Maret 2024

Relawan Tzu Chi memberikan 1.000 paket sembako untuk warga Duri Utara, Jembatan Lima, Jakarta Barat. Seminggu sebelumnya kupon telah dibagikan relawan untuk memastikan bantuan yang diberikan tepat sasaran.

Pembagian Kupon dan Paket Cinta Kasih di Kamal Muara

Pembagian Kupon dan Paket Cinta Kasih di Kamal Muara

27 Maret 2024

Menjelang Hari Raya Idul Fitri, Tzu Chi Indonesia membagikan kupon sembako bagi warga prasejahtera di wilayah Kamal Muara. Kupon ini nantinya dapat ditukarkan dengan paket sembako berisi 10 Kg beras dan 20 bungkus mi instan.

Berbagi Penganan Berbuka Puasa di Kapuk Muara

Berbagi Penganan Berbuka Puasa di Kapuk Muara

26 Maret 2024

Salah satu wujud toleransi ditunjukkan relawan Tzu Chi dengan berbagi makanan berbuka puasa kepada warga di Kapuk Muara, Jakarta Utara. Ada 100 paket makanan vegetaris, bubur kacang hijau, dan air mineral. 

Siswa-siswi Sekolah Silaparamitha Makin Paham Apa Itu Pelestarian Lingkungan

Siswa-siswi Sekolah Silaparamitha Makin Paham Apa Itu Pelestarian Lingkungan

25 Maret 2024

Komunitas relawan Tzu Chi di Xie Li Cipinang mengenalkan tentang Pelestarian Lingkungan kepada 130 murid sekolah dan orang tua siswa Sekolah Silaparamitha.

Cara kita berterima kasih dan membalas budi baik bumi adalah dengan tetap bertekad melestarikan lingkungan.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -