Berita

Rantai Kebaikan Tzu Chi yang Tak Putus

27 Januari 2026
Ayen, relawan Tzu Chi yang dulu menjadi jembatan pertolongan bagi Umi Komariatun, kini tengah berjuang pulih dari stroke. Umi dan sang suami datang menjenguk, merajut jalinan kebaikan yang pernah menyelamatkan hidupnya.

Tiga faktor utama untuk menyehatkan batin adalah: bersikap optimis, penuh pengertian, dan memiliki cinta kasih.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -