Berita
Langkah Penuh Berkah dari Kunjungan Shifu Griya Jing Si Taiwan ke Medan
30 Oktober 2025Empat Shīfu dari Griya Jing Si Taiwan berkunjung ke Medan untuk meninjau lokasi perencaan pembangunan Aula Jing Si dan Sekolah International Tzu Chi Medan.
Pemberkahan Akhir Tahun: Mendidik Calon generasi Penerus
23 Januari 2014 Tahun 2013 sudah berlalu, sekarang di tahun 2014 marilah kita bersama-sama menyebarkan cinta kasih ke semua manusia. Sehingga tercipta kedamaian terhindar dari segala bencana.
Kasih Orang Tua Tanpa Batas
10 Januari 2014 Walaupun jumlah relawan yang hadir tidak terlalu banyak, para relawan yang datang untuk memilah sampah tetap bersemangat. Apalagi para Xiao Pu Sa diajak untuk turut membantu kegiatan ini, dengan tujuan mengajarkan agar mereka mencintai lingkungan sejak dini.
Satu Langkah Menyelamatkan Bumi
09 Januari 2014 Tetapi ada yang berbeda di Tzu Chi Tanjung Balai Karimun, semua anggota Tzu Chi yang terdiri dari 45 relawan pergi ke Pantai Pelawan mengadakan kegiatan membersihkan sampah-sampah di tepi pantai setelah malam pergantian tahun baru.
“Sebuah Niat Baik Dapat Menghapus Bencanaâ€
07 Januari 2014 Masayarakat kota Padang antusias untuk membeli kupon tersebut karena selain mereka dapat beramal untuk membantu sesama, juga mereka dapat membeli makanan vegetarian atau barang sembako serta barang-barang lain.
Siapa Pun Bisa Menjadi Pahlawan Bumi
06 Januari 2014 Melalui kegiatan pelestarian lingkungan ini bersama-sama “Mengubah sampah menjadi emas, emas menjadi cinta kasih, cinta kasih menjadi aliran jernih, aliran jernih mengelilingi dunia”.Berawal dari Sebuah Kekuatan Cinta Kasih
03 Januari 2014Wiliyanti, mahasiswi Semester Satu jurusan FKIP Ilmu Ekonomi Universitas Riau (UNRI), tergerak hatinya ketika melihat berita di DAAI TV tentang bencana di Filipina. Selain itu, di berita DAAI TV, Wiliyanti juga melihat relawan-relawan Tzu Chi melakukan penggalangan dana untuk Filipina.
Pelestarian Lingkungan di Pematang Siantar
27 Desember 2013 Mereka berkumpul karena pada hari itu, mereka akan melakukan kegiatan pelestarian lingkungan dan bersih-bersih di sepanjang pinggir jalan.
Kasih Orang Tua Sungguh Luar Biasa
19 Desember 2013 Sudahkah kita membalas jasa orang tua? Peran orang tua sangatlah penting, sebagai seorang ibu harus menanggung kesulitan ketika mengandung, melahirkan, dan membesarkan serta mendidik anak-anaknya.
Menjadi Satu Keluarga
17 Desember 2013 Begitu juga cinta kasih para insan Tzu Chi akan selalu berkembang di hati Gan En Hu. Dan cinta kasih ini janganlah membeda-bedakan kepada orang yang kita kenal saja ataupun orang yang kita sayangi saja.
Kesehatan Harta yang Terpenting
16 Desember 2013 Masyarakat sangat senang dengan kegiatan ini karena di daerah ini jauh dari rumah sakit dan hanya memiliki satu puskesmas.
Mengumpulkan Data Sejarah Demi Masa Depan
10 Desember 2013 Dalam upaya mencatat setiap jejak langkah Tzu Chi di berbagai negara, khususnya di Indonesia maka Tzu Chi Taiwan memberikan workshop mengenai cara pengumpulan data sejarah Tzu Chi di setiap kantor penghubung, kantor perwakilan ataupun kantor cabang Tzu Chi Indonesia.
Menebar Senyuman untuk Saudara di Filipina
10 Desember 2013 Semoga dengan jalinan jodoh, pancaran sinar cinta kasih dan bantuan yang diberikan ini, kehidupan saudara kita yang berada di Filipina menjadi lebih baik. Dan semoga tidak ada lagi bencana yang terjadi sehingga kehidupan di dunia ini akan lebih aman dan damai.
Kegigihan Yang Membangkitkan Rasa Syukur
10 Desember 2013 Bersentuhan langsung dengan saudara kita yang kurang beruntung dapat menumbuhkan rasa syukur di dalam diri dan menghargai kehidupan kita yang jauh lebih baik dari mereka.
Mendidik Anak–anak untuk Memaknai Kehidupan
09 Desember 2013 Pendidikan sebaiknya juga menanamkan nilai kebijaksanaan yang murni bagi anak-anak untuk memahami nilai dan makna kehidupan, seperti bertutur kata baik, melakukan kebajikan, berbakti pada orang tua, menghormati orang lain sekaligus menghargai antar sesama manusia.







Sitemap