Berita

Pendidikan Budi Pekerti Membentuk Karakter Anak-anak Sejak Dini

26 April 2024
Di Kelas Budi Pekerti Tzu Chi Tanjung Balai Karimun kali ini, anak-anak belajar bahwa kebahagiaan bukan hanya tentang memiliki tubuh sempurna, melainkan bagaimana kita menjalani hidup dengan baik dan bermanfaat.

Asyiknya Bekerja Sama

Asyiknya Bekerja Sama

15 Desember 2016
Tzu Chi Tanjung Balai Karimun mengadakan kegiatan Kelas Budi Pekerti yang berbeda dari biasanya. Apabila kegiatan biasa dilakukan di dalam ruangan, kali itu kegiatan dilakukan di pantai, yaitu Pantai Pongkar.
Mengajak Generasi Muda Bersumbangsih Sejak Dini

Mengajak Generasi Muda Bersumbangsih Sejak Dini

01 Desember 2016

Tanjung Balai Karimun Sabtu pagi itu cerah saat relawan Tzu Chi melakukan kegiatan pembagian Celengan Bambu di Sekolah Vidya Sasana. Sekitar pukul 07.00 WIB para siswa Vidya Sasana berkumpul dengan rapi dan tertib di lapangan upacara.

Hari Guru Penuh Haru

Hari Guru Penuh Haru

29 November 2016
Pada 27 November 2016, Tzu Chi Tanjung Balai Karimun menyelenggarakan perayaan Hari Guru. Acara yang dimulai sekitar pukul 09.30 WIB tersebut dihadiri oleh guru-guru les, TK, SD, SMP, dan SMA.
Berderma untuk Mengikis Ego serta Menolong Orang Lain

Berderma untuk Mengikis Ego serta Menolong Orang Lain

23 November 2016

Pagi itu para relawan Tzu Chi Tanjung Balai Karimun sudah berada di sepanjang Jl. Nusantara Tanjung Balai Karimun. Para relawan yang jumlahnya 40 orang ini tengah bersiap untuk mengumpulkan Celengan Bambu.

Semangat Menggelar Kegiatan-Kegiatan Bermanfaat

Semangat Menggelar Kegiatan-Kegiatan Bermanfaat

17 November 2016

Yayasan Buddha Tzu Chi Tanjung Balai Karimun menggelar gathering atau pertemuan untuk menyemangati para relawan agar lebih aktif dalam berkegiatan. Kegiatan yang digelar pada 13 November 2016,  dipaparkan kilas balik kegiatan yang sudah digelar sejauh ini dan kegiatan apa saja yang akan digelar dalam waktu dekat.

Jujur Pada Diri Sendiri dan Semua Orang

Jujur Pada Diri Sendiri dan Semua Orang

15 November 2016
Memahami tentang makna dan praktik kejujuran mulai ditanamkan kepada siswa siswi kelas budi pekerti sejak usia dini, seperti yang dilakukan di Tzu Chi Tanjung Balai Karimun pada Minggu 13 November 2016 lalu.
Seragam Sekolah untuk Anak-Anak di Pulau Tulang

Seragam Sekolah untuk Anak-Anak di Pulau Tulang

14 November 2016

Untuk memberikan semangat kepada anak-anak sekolah di Pulau Tulang, relawan Tzu Chi Tanjung Balai Karimun membagikan seragam sekolah. Kegiatan yang digelar pada Kamis, 3 November 2016 ini, Relawan Tzu Chi bekerja sama dengan Dinas Sosial setempat.

Menuang Berkah

Menuang Berkah

09 November 2016

Relawan Tanjung Balai Karimun mengadakan penuangan celengan secara door to door ke rumah warga yang memiliki celengan bambu Tzu Chi di Baran (Enam Bersaudara), Tanjung Balai Karimun pada 5 November 2016.

Tidak Mudah Menyerah

Tidak Mudah Menyerah

26 Oktober 2016

Kelas budi pekerti yang diadakan sebulan sekali dibagi menjadi dua kelas sesuai dengan rentang usia mereka. Kelas kecil belajar tentang tidak mudah menyerah sementara kelas besar bagaimana membangun kepedulian terhadap sesama. Kelas budi pekerti yang diadakan pada tanggal 23 Oktober 2016 diikuti sebanyak 61 anak.

Tzu Chi Tanjung Balai Karimun Bersiap Menuju Baksos Batam

Tzu Chi Tanjung Balai Karimun Bersiap Menuju Baksos Batam

20 Oktober 2016 Tzu Chi Tanjung Balai Karimun mengadakan screening untuk baksos Tzu Chi ke-114 yang akan diadakan di Batam, akhir bulan nanti. Screening yang diadakan pada Minggu, 16 Oktober 2016 di Medical Center tersebut dimulai pukul 07.30 hingga 12.00 WIB.
Memupuk Semangat dalam Menjalankan Misi Tzu Chi

Memupuk Semangat dalam Menjalankan Misi Tzu Chi

19 Oktober 2016
Untuk membesarkan barisan Bodhisatwa, para relawan Tzu Chi Tanjung Balai Karimun giat melatih diri. Salah satu pelatihan diri tersebut adalah kegiatan Gong Xiu (kebaktian) yang digelar pada Sabtu, 15 Oktober 2016.
Butiran Kata yang Penuh Makna

Butiran Kata yang Penuh Makna

13 Oktober 2016
Relawan Tzu Chi Tanjung Balai Karimun mengadakan kegiatan penempelan Kata Perenungan Master Cheng Yen yang dilakukan di Sungai Pasir, Kampung Bukit, Meral, Tanjung Balai Karimun pada Minggu, 9 Oktober 2016.
Mengenalkan Cinta Kasih Sejak Dini

Mengenalkan Cinta Kasih Sejak Dini

03 Oktober 2016
Minggu, 25 September 2016, pukul 09.00 WIB, Tzu Chi Tanjung Balai Karimun mengadakan Kelas Tzu Shao (kelas budi pekerti bagi siswa SMP dan SMA).
Pelatihan Relawan Abu Putih Tzu Chi Tanjung Balai Karimun

Pelatihan Relawan Abu Putih Tzu Chi Tanjung Balai Karimun

23 September 2016

Yayasan Buddha Tzu Chi Tanjung Balai Karimun kembali mengadakan kegiatan Pelatihan Relawan Abu Putih. Pada pelatihan yang digelar Minggu, 18 September 2016 ini, hadir pula beberapa relawan dari Tzu Chi Batam dan relawan dari Tanjung Batu Kecil/Kundur.

Kue Bulan Cinta Kasih yang Memikat

Kue Bulan Cinta Kasih yang Memikat

21 September 2016

Untuk memperingati Festival Kue Bulan, Yayasan Buddha Tzu Chi Tanjung Balai Karimun menggelar Bazar Mooncake Cinta Kasih. Bazar yang digelar pada 10 September 2016 ini tak hanya memikat warga Tanjung Balai Karimun saja, tapi juga para turis.

Keindahan kelompok bergantung pada pembinaan diri setiap individunya.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -