Berita
Mendidik dengan Cinta Kasih, Membentuk Karakter Sejak Dini
02 Mei 2025Tzu Chi Pekanbaru mengadakan kegiatan “Sosialisasi Orang Tua Murid” untuk menyambut tahun ajaran baru 2025/2026. Kegiatan ini memperkenalkan program Pendidikan Budi Pekerti serta misi pendidikan Tzu Chi.

Setetes Darah Penuh Kasih Tiada Batas
23 Juli 2014 Yayasan Buddha Tzu Chi Pekanbaru mengadakan kegiatan donor darah, dengan setetes darah penuh kasih tiada batas ini diharapkan dapat menumbuhkan sikap tenggang rasa sesama. Sebanyak 114 Bodhisatwa yang masuk kriteria pendonoran darah sudah siap untuk berpartisipasi tuk berbuat kebajikan pada acara ini.Ajaran Baru, Semangat Baru
23 Juli 2014Lingkungan yang baik dapat memberikan dampak positif bagi anak, sedangkan lingkungan yang kurang baik bisa berdampak buruk bagi kepribadian anak. Melalui lembaga Tzu Chi di Tanjung Balai Karimun ini diharapkan dapat membentuk karakter anak yang baik dengan adanya pendidikan budi pekerti. Pendidikan budi pekerti harus ditanamkan sejak dini pada diri anak agar nantinya menjadi orang yang mempunyai pengetahuan yang didasari moral baik.

Suka Cita Kelas Budi Pekerti Tahun Ajaran Baru
22 Juli 2014Ikut Berbagi Kebahagiaan
16 Juli 2014 Menyambut Hari Raya Idul Fitri, Tzu Chi Batam mengadakan pertemuan bagi para Gan En Hu ( penerima bantuan Tzu Chi). Selain untuk mewujudkan toleransi antar-umat beragama, kegiatan ini juga di diperuntukkan untuk membagikan bingkisan lebaran bagi para Gan En Hu.
Saya Semangat, Saya Bahagia
16 Juli 2014 Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia, kantor penghubung Pekanbaru telah menggelar acara buka bersama dan pembagian amal. Dalam sesi acara ini, penerima bantuan diberikan kesempatan untuk menceritakan kisah hidupnya agar dapat dijadikan inspirasi bermanfaat bagi orang lain.
Belajar Dharma melalui Bedah Buku
16 Juli 2014 Demi mendalami setiap ajaran Master Cheng Yen, Tzu Chi Medan mengadakan kelas bedah buku mengenai 37 Faktor Pencerahan.
Keharmonisan Sesama Umat Beragama
16 Juli 2014Memahami Keteguhan Hati Master Cheng Yen
11 Juli 2014 Memantapkan langkah Tzu Chi Batam, 28 Juni 2014 mereka mengadakan gathering fungsional 4in1 untuk sama-sama memahami keteguhan hati Master Cheng Yen.
Tiga Belas Relawan Team Pemberani "Shou Yu"
10 Juli 2014
Pengalaman Membuat Sebuah Pembelajaran
10 Juli 2014Walaupun tidak ada korban jiwa namun kerugian yang timbul mencapai ratusan juta dan untuk sementara warga yang tidak mempunyai sanak saudara di Palembang harus tinggal di tenda pengungsian.
Membantu Menyelamatkan Bumi
08 Juli 2014Kerjasama dengan tujuan untuk membina para tahanan agar bila nanti mereka sudah terbebas dari masa tahanan, mereka mempunyai keterampilan yang bisa menghasilkan usaha sendiri. Caranya adalah melalui pembuatan eco garbage enzyme.

Berbuat Kebajikan Sejak Dini
07 Juli 2014
Semangat Master, Jing Si dan Bodhisatwa Tzu Chi
04 Juli 2014 Tzu Chi Pekanbaru sudah mulai memasuki usia ke-8 tahun. Tentunya sepanjang usia tersebut, banyak kegiatan kemanusiaan yang telah terukir dan semakin banyak pula menggalang Bodhisatwa dunia. Sosialisasi dan pelatihan relawan pun diadakan secara rutin di komunitas lokal.Mengumpulkan Koin Cinta Kasih di Tanjung Batu
04 Juli 2014Dengan semangat dan ketulusan hati, para relawan Tzu Chi Tanjung Balai Karimun dan relawan Tanjung Batu bergabung bersama untuk mengumpulkan celengan bambu disetiap toko dan rumah warga yang kala itu telah dibagikan celengan bambu Tzu Chi.